Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cek Hasil SKD CPNS 2021 Tahap I via sscasn.bkn.go.id, Ujian SKB Mulai 15 November 2021

Berikut cara cek hasil SKD CPNS 2021 tahap pertama via sscasn.bkn.go.id. Untuk ujian SKB akan dimulai pada 15 November 2021.

Penulis: Yohanes Liestyo Poerwoto
Editor: Inza Maliana
zoom-in Cek Hasil SKD CPNS 2021 Tahap I via sscasn.bkn.go.id, Ujian SKB Mulai 15 November 2021
Tribun Jabar/GANI KURNIAWAN
Sejumlah peserta Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) mengikuti tahapan sebelum mengikuti ujian Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) berbasis komputer di Telkom University, Jalan Telekomunikasi, Kecamatan Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung, Jawa Baart, Senin (20/9/2021). SKD CASN Kabupaten Bandung 2021 yang diselenggarakan dari 17 - 23 September tersebut diikuti 8.562 peserta yang akan memperebutkan 490 formasi. (TRIBUN JABAR/GANI KURNIAWAN) 

11. Pengolahan atau Integrasi Hasil SKD dan SKB

- Tahap I: 29 November-1 Desember 2021

- Tahap II: 19-20 Desember 2021

12. Rekonsiliasi Integrasi Hasil SKD dan SKB

- Tahap I: 2-4 Desember 2021

- Tahap II: 21-24 Desember 2021

13. Validasi Hasil Integrasi SKD dan SKB

Berita Rekomendasi

- Tahap I: 5-6 Desember 2021

- Tahap II: 27-28 Desember 2021

14. Penyampaian Hasil SKD dan SKB

- Tahap I: 7-8 Desember 2021

- Tahap II: 29-30 Desember 2021


15. Pengumuman Hasil SKD dan SKB

- Tahap I: 9-10 Desember 2021

- Tahap II: 3-4 Januari 2021

16. Masa Sanggah

- Tahap I: 13-16 Desember 2021

- Tahap II: 5-8 Januari 2022

17. Jawab Sanggah

- Tahap I: 17-24 Desember 2021

- Tahap II: 10-17 Januari 2022

18. Pengumuman Pasca Sanggah

- Tahap I: 27-29 Desember 2021

- Tahap II: 18-19 Januari 2022

19. Penyampaian Kelengkapan Dokumen

- Tahap I: 30 Desember 2021- 17 Januari 2022

- Tahap II: 20 Januari-15 Februari 2022

20. Usul Penetapan NIP/NI PPPK

- Tahap I: 1-30 Januari 2022

- Tahap II: 1-28 Februari 2022

Materi SKB

Materi SKB untuk jabatan fungsional disusun oleh instansi pembina jabatan fungsional dan diintegrasikan ke dalam bank soal pada sistem CAT yang diselenggarakan oleh BKN.

Materi SKB untuk jabatan pelaksana yang bersifat teknis dapat menggunakan soal SKB yang sesuai atau masih satu rumpun dengan jabatan fungsional terkait.

Selain Materi SKB dengan sistem CAT yang diselenggarakan oleh BKN, materi SKB dapat berupa:

- Psikotest;

- Tes potensi akademik;

- Tes kemampuan bahasa asing;

- Tes kesehatan jiwa;

- Tes kesegaran jasmani/tes kesamaptaan;

- Uji penambahan nilai dari sertifikat kompetensi;

- Wawancara; dan/atau

- Tes lain sesuai persyaratan Jabatan.

(Tribunnews.com/Yohanes Liestyo Poerwoto)

Artikel lain terkait CPNS 2021

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas