Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

KLIK cekbansos.kemensos.go.id untuk Cek Bansos PKH Tahap 4 November 2021, Berikut Kategorinya

Bantuan sosial PKH tahap 4 pada periode bulan November 2021 bisa dicek melalui cekbansos.kemensos.go.id, simak rincian kategorinya berikut ini.

Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in KLIK cekbansos.kemensos.go.id untuk Cek Bansos PKH Tahap 4 November 2021, Berikut Kategorinya
TribunWow.com/Atri Wahyu Mukti
Ilustrasi Uang - Bantuan sosial PKH tahap 4 pada periode bulan November 2021 bisa dicek melalui cekbansos.kemensos.go.id. 

(Anak usia 6 sampai dengan 21 tahun yang belum menyelesaikan wajib belajar 12 tahun)

e. Anak SMA = Rp 2 juta/tahun

(Anak usia 6 sampai dengan 21 tahun yang belum menyelesaikan wajib belajar 12 tahun)

f. Disabilitas Berat = Rp 2,4 juta/tahun

(Maksimal satu orang dan berada dalam keluarga penyandang disabilitas fisik dan penyandang disabilitas mental)

g. Lansia 70+ = Rp 2,4 juta/tahun

(Maksimal 1 orang dan berada dalam keluarga).

Baca juga: Pemerintah akan Perluas Bantuan Subsidi Gaji, Airlangga Sebut Penerima BSU Tambah 1,6 Juta Pekerja

Berita Rekomendasi

Tujuan Penyaluran PKH

- Meningkatkan taraf hidup melalui akses layanan pendidikan, kesehatan, dan kesejahteraan sosial.

- Mengurangi beban pengeluaran dan meningkatkan pendapatan.

- Mendorong perubahan perilaku dan kemandirian keluarga penerima manfaat.

- Mengurangi kemiskinan.

- Inklusi keuangan.

(Tribunnews.com/Oktavia WW)

Berita lain terkait Bansos PKH 2021

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas