Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cara Cek Hasil SKD CPNS 2021 di sscasn.bkn.go.id, Ini Arti Kode PL P TL TH pada Pengumuman

Hasil SKD CPNS telah diumumkan pada bulan November 2021, berikut cara cek hasil SKD, serta arti kode kelulusan pada pengumuman dan materi SKB 2021.

Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in Cara Cek Hasil SKD CPNS 2021 di sscasn.bkn.go.id, Ini Arti Kode PL P TL TH pada Pengumuman
Tangkap layar https://sscasn.bkn.go.id/
Laman SSCASN untuk Cek Pengumuman Seleksi CPNS 2021 

TRIBUNNEWS.COM - Simak cara cek pengumuman hasil SKD CPNS 2021 di laman sscasn.bkn.go.id berikut ini.

Hasil Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2021 di beberapa telah diumumkan.

Hasil SKD CPNS dan penetapan pelaksanaan SKB ditetapkan sesuai dengan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 27 Tahun 2021 tentang Pengadaan Pegawai Negeri Sipil dan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 1023 Tahun 2021 tentang Nilai Ambang Batas Seleksi Kompetensi Dasar Pengadaan Pegawai Negeri Sipil Tahun Anggaran 2021.

Peserta yang dapat mengikuti Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) adalah peserta yang memiliki kode “P/L” di kolom pengumuman.

Baca juga: Pengumuman Hasil SKD CPNS Kemenkumham 2021, Cek via sscasn.bkn.go.id atau cpns.kemenkumham.go.id

Cara Cek Hasil Seleksi SKD CPNS 2021:

1. Cek laman sscasn.bkn.go.id

2. Klik menu "layanan Informasi"

Berita Rekomendasi

3. Setelah itu, pilih Hasil seleksi CPNS

4. Maka hasil seleksi PPPK akan ditampilkan secara otomatis oleh sistem SSCASN.

Anda juga bisa mengakses hasil seleksi CPNS 2021 di link berikut ini.

Berikut Kumpulan Link Hasil SKD CPNS 2021 pada Beberapa Kementerian:

Kementerian Kesehatan Indonesia >> Link

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Indonesia >> Link

Kementerian Perindustrian Indonesia >> Link

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas