Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 27, Akses dashboard.prakerja.go.id/daftar

Program Kartu Prakerja Gelombang 27 telah dibuka pada Rabu, (20/4/2022). Berikut cara daftarnya.

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 27, Akses dashboard.prakerja.go.id/daftar
Instagram.com/prakerja.go.id/
Program Kartu Prakerja Gelombang 27 telah dibuka pada Rabu, (20/4/2022). Berikut cara daftarnya. 

- Selanjutnya, isi Pernyataan Pendaftar sesuai kondisi;

Isi sampai selesai, jika sudah selesai klik OK.

- Wajib melakukan Tes Motivasi & Kemampuan Dasar;

Setelah mengisi tes, hasil tes akan dievaluasi.

Pendaftaran sedikit lagi selesai dan tinggal mengikuti seleksi Gelombang.

- Pilih Gelombang yang sesuai domisili, lalu klik Gabung;

Selanjutnya akan muncul konfirmasi pilihan Gelombang pendaftar.

Berita Rekomendasi

- Bila sudah sesuai, klik Ya, Gabung;

Akan muncul Persetujuan Prakerja yang berisi beberapa pernyataan.

Pendaftar harus klik Saya Menyetujui untuk dapat lanjut ke tahap berikutnya.

- Tahap pendaftaran selesai! Pendaftar hanya perlu menunggu pendaftaranmu dievaluasi;

- Pendaftar akan menerima notifikasi apakah lolos melalui SMS setelah penutupan Gelombang.

Baca juga: Manfaat Program Kartu Prakerja, Ini Besaran Dana Insentif yang Peserta Dapatkan

Syarat Daftar Kartu Prakerja

1. WNI berusia 18 tahun ke atas;

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas