Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cerita Presiden Jokowi Diajak Pertama Kali ke Sarinah oleh Sang Kakek, Bolak-balik Coba Eskalator

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengenang masa lalunya ketika pertama kali menginjakkan kaki di Gedung Sarinah, Jakarta. Bolak balik coba ekalator.

Penulis: Taufik Ismail
Editor: Adi Suhendi
zoom-in Cerita Presiden Jokowi Diajak Pertama Kali ke Sarinah oleh Sang Kakek, Bolak-balik Coba Eskalator
Tribunnews.com/ Taufik Ismail
Presiden Jokowi menceritakan saat pertama kali menginjakan kaki di Sarina diajak san kakek. Jokowi diketahui meresmikan transformasi Sarinah di Jakarta Pusat, (14/7/2022). 

Di sisi lain, kegiatan perdagangannya telah mencakup aktivitas ekspor dan impor beragam komoditas dan mebel.

Produk-produk tersebut turut melengkapi etalase sejumlah gerai Sarinah di Jakarta, Semarang, dan Malang.

Dalam peresmiannya, Presiden Jokowi mengingatkan selain bangunan fisik yang interiornya didesain dengan sangat cantik, pengelolaan Sarinah juga harus dioptimalkan untuk memberikan multiplier effect bagi perajin hingga produsen produk lokal.

"Dalam kesempatan yang baik ini, saya ingin titip pesan, agar bukan hanya bangunan fisiknya saja yang memang betul-betul interiornya cantik luar biasa, tetapi semangatnya, strateginya, komitmennya, cara kerjanya, semuanya memang harus diubah agar betul-betul Sarinah ke depan selalu dan menjadi ikon bangsa kita, dan memiliki multiplier effect kepada para perajin kita, seni, budaya, dan utamanya pengusaha produk-produk dalam negeri kita yang memiliki kualitas yang sangat baik," ujarnya.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas