Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Daftar 8 Jalan Tol yang Dibuka Gratis untuk Libur Nataru

survei Badan Kebijakan Transportasi (BKT) Kementerian Perhubungan, sebanyak 44,1 juta orang diprediksi akan berpergian saat libur Nataru

Penulis: Rina Ayu Panca Rini
Editor: Johnson Simanjuntak
zoom-in Daftar 8 Jalan Tol yang Dibuka Gratis untuk Libur Nataru
Endrapta Pramudhiaz
Jalur fungsional di jalan tol Jakarta-Cikampek (Japek) II Selatan dari arah Bandung ke Jakarta yang dibuka saat arus balik masa libur natal dan tahun baru (Nataru) 2022/2023. 

5. Tol Bekasi-Cawang-Kampung Melayu Seksi 2A dan 2A-Ujung

Jalan Tol Bekasi-Cawang-Kampung Melayu Seksi 2A dan 2A-Ujung ini sepanjang 4,88 km.

6. Tol Cinere-Jagorawi Seksi 3A

Jalan Tol Cinere-Jagorawi Seksi 3A Kukusan-Krukut sepanjang 3 km.

7. Tol Sigli-Banda Aceh Seksi 5 dan Seksi 6

Jalan Tol Sigli-Banda Aceh Seksi 5 Balang Bintang-Kutobaru sepanjang 7,3 km.

Kemudian Tol Sigli-Banda Aceh Seksi 6 Kutobaru-Simpang Baitussalam sepanjang 5 km.

BERITA TERKAIT

8. Ramp Junction Wringinanom Tahap 1 Jalan Tol Krian-Legundi-Bunder-Manyar

Baca juga: Jelang Libur Nataru 2023, 10 Jalan Tol Ini Siap Beroperasi

Jalan Tol Krian-Legundi-Bunder-Manyar Ramp JC Wringinanom di Jawa Timur ini siap dibuka sepanjang 7,45 km

Meski gratis, pengendara tetap harus melakukan tapping kartu e-money saat akan melintas.

Dua jalan tol yang siap beroperasi tersebut, yakni:

1. Tol Lubuklinggau-Curup-Bengkulu

Ruas jalan tol pertama yang akan beroperasi selama libur Nataru adalah jalan tol Lubuklinggau-Curup-Bengkulu Seksi Bengkulu-Taba Penanjung di Provinsi Bengkulu. Tol ini sepanjang 16,7 km.

2. Tol Cisumdawu Seksi 2 dan 3

Tol Cisumdawu Seksi 2 Pamuluhan-Sumedang sepanjang 4,8 km.

Serta Seksi 3 Sumedang-Cimalaka sepanjang 4,05 km.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas