Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cara Mengajukan Sanggah PPPK Tenaga Teknis 2022, Beserta Jadwal Seleksinya

Berikut cara menyanggah PPPK Tenaga Teknis 2022, terdapat juga jadwal seleksi administrasinya. Menyanggah dengan menjabarkan alasannya

Penulis: Pondra Puger Tetuko
Editor: Arif Fajar Nasucha
zoom-in Cara Mengajukan Sanggah PPPK Tenaga Teknis 2022, Beserta Jadwal Seleksinya
sscasn.bkn.go.id
Laman sscasn.bkn.go.id - Berikut cara menyanggah PPPK Tenaga Teknis 2022. 

- 25 Februari-1 Maret 2023: Penjadwalan Seleksi Kompetensi.

- 2 Maret-7 Maret 2023: Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat Seleksi.

- 10 Maret-3 April 2023: Pelaksanaan Penyisihan Kompetensi.

- 20 Maret-6 April 2023: Pelaksanaan Penyisihan Kompetensi Tambahan.

- 9 April -11 April 2023: Pengumuman Kelulusan.

- 12 April -14 April 2023: Masa Sanggah.

- 14 April -20 April 2023: Jawab Sanggah.

BERITA REKOMENDASI

- 27 April -29 April 2023: Pengumuman Kelulusan Pasca Sanggah.

- 30 April-22 Mei 2023: Pengisian DRH NI PPPK

- 23 Mei-20 Juni 2023: Usul Penetapan NI PPPK.

(Tribunnews.com/Pondra Puger)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas