Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Mengenal Asas-asas Pemilihan Umum di Indonesia, Lengkap dengan Sejarahnya

Berikut penjelasan asas-asas Pemilihan Umum (Pemilu) di Indonesia, lengkap dengan sejarahnya.

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in Mengenal Asas-asas Pemilihan Umum di Indonesia, Lengkap dengan Sejarahnya
Ist/Tribun Jogja
Ilustrasi Pemilu. Berikut penjelasan asas-asas Pemilihan Umum (Pemilu) di Indonesia, lengkap dengan sejarahnya. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut penjelasan asas-asas Pemilihan Umum (Pemilu) di Indonesia, lengkap dengan sejarahnya.

Perlu diketahui, pelaksanaan Pemilu di Indonesia menganut sistem demokrasi berdasarkan asas yang dikenal dengan Luber Jurdil.

Luber Jurdil merupakan singkatan dari Langsung, Umum, Bebas, Jujur, Adil dan Rahasia.

Sehingga, terdapat 6 asas dalam Pemilihan Umum (Pemilu) di Indonesia.

Penjelasan 6 Asas Pemilihan Umum di Indonesia

Mengutip dari kota-tangerang.kpu.go.id, 6 asas Pemilu di Indonesia memiliki arti masing-masing, di antaranya:

Baca juga: Cara Daftar Panwaslu Kelurahan/Desa untuk Pemilu 2024, Bawaslu: Masih Dibuka hingga 19 Januari 2023

1. Umum

Berita Rekomendasi

Maksud dari umum adalah semua warga negara Indonesia yang memenuhi syarat wajib mengikuti Pemilu.

Sehingga diselenggarakannya Pemilu tidak dibedakan berdasarkan agama, suku, ras, jenis kelamin, golongan, pekerjaan, dan lain-lain.

2. Langsung

Maksud dari asas Langsung adalah masyarakat sebagai pemilih memiliki hak untuk memilih secara langsung dalam pemilihan umum sesuai keinginan sendiri tanpa perantara.

3. Bebas

Sebagai pemilih, masyarakat bebas menentukan siapa yang dipilih dalam Pemilu.

4. Jujur

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas