Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cara Tukar Uang Baru di BI untuk Lebaran 2023, Sudah Dibuka Mulai Hari Ini

Simak cara penukaran uang baru di Bank Indonesia untuk Lebaran 2023. Layanan tukar uang sudah dibuka mulai hari ini, Senin (27/3/2023).

Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Editor: Sri Juliati
zoom-in Cara Tukar Uang Baru di BI untuk Lebaran 2023, Sudah Dibuka Mulai Hari Ini
WARTA KOTA/NUR ICHSAN
Ratusan warga rela antre saat hendak menukar uang kertas pecahan baru di mobil kas keliling Bank Indonesia di Lapangan Ahmad Yani, Kota Tangerang, Kamis (25/8/2022).- Cara tukar uang baru di Bank Indonesia untuk Lebaran 2023. Layanan tukar uang baru sudah dibuka mulai hari ini, Senin (27/3/2023) hingga 20 April 2023. 

6. Isi data pemesanan, yang meliputi NIK KTP, nama lengkap, nomor telepon, dan alamat e-mail aktif;

7. Isi jumlah lembar atau keping uang rupiah yang akan ditukarkan melalui kas keliling;

8. Setelah itu, bukti pemesanan layanan penukaran uang baru lewat kas keliling akan dikirimkan.

9. Bawa bukti pemesanan tersebut ke petugas kas keliling saat melakukan penukaran uang baru untuk Lebaran 2023, sesuai dengan pilihan lokasi dan waktu sebelumnya.

Baca juga: BRI Layani Penukaran Uang Baru di 391 Kantor Cabang Selama Ramadan, Maksimal Rp3,8 Juta per Orang

Syarat Tukar Uang Baru untuk Lebaran 2023

1. Pastikan keaslian uang yang akan ditukarkan.

2. Uang cacat yang masih menyatu dengan fisik minimal dua per tiga ukuran aslinya.

Berita Rekomendasi

3. Uang tidak digabungkan menggunakan selotip, perekat, maupun staples.

4. Uang lama yang akan ditukar wajib dikemas dan diurutkan secara terarah.

5. Penukaran maksimal Rp 3,8 juta dan nominalnya mulai Rp 1.000.

6. Penukaran uang dilakukan melalui situs atau aplikasi Pintar sesuai jadwal yang telah ditentukan.

7. Membawa bukti pemesanan jika melakukan penukaran di layanan kas keliling.

Baca juga: BI Siapkan Uang Tunai Rp 195 Triliun, Masyarakat Bisa Tukar Uang Baru di 5.066 Titik, Ini Caranya

Ketentuan Penukaran Uang Baru di BI

1. Masyarakat dapat memilih jenis pecahan uang Rupiah sesuai ketersediaan di lokasi kas keliling yang dipilih.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas