Seleksi Mandiri Ujian Tertulis Universitas Tidar 2023: Jadwal, Syarat, Cara Daftar, Daya Tampung
Berikut informasi jadwal, persyaratan, dan cara daftar serta daya tampung Seleksi Mandiri Ujian Tertulis (SMUT) Universitas Tidar (Untidar) 2023.
Penulis: Nurkhasanah
Editor: Tiara Shelavie
Tangkap layar laman um.untidar.ac.id
PMB Untidar 2023 - Berikut informasi jadwal, persyaratan, dan cara daftar serta daya tampung Seleksi Mandiri Ujian Tertulis (SMUT) Universitas Tidar (Untidar) 2023.
e. Surat keterangan sehat dan tidak buta warna dari dokter instansi pemerintah (khusus Saintek);
6. Langkah pengisian pada laman https://smart.untidar.ac.id.
a. Pengisian Data, peserta mengisi:
1) Data Pribadi (Biodata)
2) Data sekolah
3) Pemilihan Kelompok Ujian
4) Pembayaran biaya pendaftaran
Berita Rekomendasi
5) Pilihan program studi
6) Unggah Dokumen
Peserta mengunggah file scan surat keterangan tidak buta warna dari dokter instansi pemerintah (khusus Saintek)
7) Sumbangan pembangunan Institusi
8) Lokasi Ujian
b. Finalisasi Pendaftaran Seleksi
Setelah selesai mengisi data, peserta melakukan finalisasi pendaftaran seleksi.