Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

40 Contoh Soal TIU dalam SKD CPNS 2023 dan Kunci Jawaban

Berikut adalah 40 contoh soal Test Intelegensi Umum atau TIU dalam SKD CPNS 2023 yang disertai kunci jawaban.

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in 40 Contoh Soal TIU dalam SKD CPNS 2023 dan Kunci Jawaban
IG @bkngoidofficial
Jumlah Soal SKD CPNS 2023 

A. 994003
B. 994004
C. 994009
D. 894003
E. 894009

Jawaban: C

10. (0,0639)2 =

A. 0,00380837
B. 0,0408321
C. 0,00388321
D. 0,00408324
E. 0,00408321

Jawaban: E

11. Dari data suatu sekolah tercatat 185 orang gemar basket, 220 orang gemar tenis meja, dan 140 orang gemar basket dan tenis meja. Banyak siswa seluruhnya ialah ...

A. 545 orang
B. 360 orang
C. 325 orang
D. 265 orang
E. 275 orang

Berita Rekomendasi

Jawaban: D

12. Dari sekelompok anak, 22 anak senang membaca majalah, 28 anak senang bermain musik 20 anak senang membaca majalah dan juga senang bermain musik. Banyak anak
dalam kelompok tersebut ialah ...

A. 30 anak
B. 40 anak
C. 50 anak
D. 70 anak
E. 80 anak

Jawaban: A

13. Seorang pedagang membeli 2 karung beras masing-masing beratnya 1 kuintal dengan tara 2,5 persen. Harga pembelian setiap karung beras Rp 200.000,00. Jika beras itu dijual dengan harga Rp 2.400,00 per kilogram, maka besar keuntungan penjual sebesar ...


A. Rp 34.000,00
B. Rp 56.000,00
C. Rp 68.000,00
D. Rp 80.000,00
E. Rp 83.000,00

Jawaban: C

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas