Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Contoh Surat Lamaran untuk Daftar PPPK Teknis 2023, Beserta Link Download

Simak contoh surat lamaran untuk daftar PPPK Teknis 2023. Dilengkapi dengan link download dokumennya.

Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Editor: Nuryanti
zoom-in Contoh Surat Lamaran untuk Daftar PPPK Teknis 2023, Beserta Link Download
rekrutmen.kemenkeu.go.id
Contoh surat lamaran untuk daftar PPPK Teknis 2023 beserta link downloadnya. Berisi permohonan peserta untuk melamar seleksi PPPK Teknis kepada instansi yang akan dilamar. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut contoh surat lamaran untuk mendaftar PPPK Tenaga Teknis 2023.

Surat lamaran ini digunakan sebagai satu syarat wajib untuk pendaftaran PPPK Teknis 2023.

Dalam surat lamaran tersebut memuat permohonan peserta untuk mendaftar PPPK Teknis 2023 yang ditujukan kepada instansi yang akan dilamar.

Selain itu, dalam surat lamaran PPPK Teknis 2023 juga wajib dibubuhi e-meterai.

Biasanya format surat lamaran telah disediakan oleh masing-masing instansi yang membuka seleksi PPPK Teknis 2023.

Sehingga calon peserta hanya perlu mengunduh dan mengisi format surat lamaran sesuai dengan data yang dibutuhkan.

Baca juga: Format Surat Lamaran PPPK Kemenparekraf 2023, Beserta Link Downloadnya

Contoh Surat Lamaran PPPK Teknis 1

Berita Rekomendasi

(kota), (tanggal) (bulan) 2023

Yth. Kepala Badan Kepegawaian Negara

c.q. Ketua Panitia Seleksi Pengadaan PPPK BKN T.A. 2023

di

Jakarta

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama :

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas