Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Tahun Baru Imlek, 10 Buah dan Bunga Ini Dipercaya Bawa Keberuntungan

Biasanya, Tahun Baru Imlek dimeriahkan dengan berbagai hidangan keberuntungan dan buah atau bunga.

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Sri Juliati
zoom-in Tahun Baru Imlek, 10 Buah dan Bunga Ini Dipercaya Bawa Keberuntungan
Freepik
Selain hidangan keberuntungan, buah-buahan dan bunga adalah bagian penting dari Tahun Baru Imlek. 

4. Pussy Willows/Ekor Kucing - Kemakmuran

Bunga ini dipercaya menjadi tanda pertumbuhan dan melambangkan datangnya kemakmuran.

4. Bunga Persik - Pertumbuhan dan Kemakmuran

Bunga persik melambangkan romansa, kemakmuran, dan pertumbuhan.

Buah persik mewakili umur panjang dan itu membuat buah dan bunganya sangat penting bagi orang Tionghoa, terutama saat ini.

5. Peony - Kekayaan dan Kedamaian

Ini adalah bunga indah yang diasosiasikan dengan kecantikan, kepolosan, kasih sayang, dan pesona.

Berita Rekomendasi

Ia dikenal sebagai 'bunga kekayaan dan kehormatan'.

7. Pomelos - Keberuntungan dan Persatuan Keluarga

Pomelos dipercaya membawa keberuntungan bagi rumah tangga.

8. Apel - Harmoni dan Kedamaian

Dalam budaya Tionghoa, kata apel, "ping guo", adalah homofon untuk kata "ping", yang berarti damai atau ketenangan.

Jadi apel melambangkan keinginan akan kedamaian.

Apel hijau melambangkan uang, sedangkan apel merah melambangkan kemakmuran dan kelimpahan.

9. Semangka - Kekayaan dan Kemakmuran

Semangka dianggap sebagai sumber kekayaan.

Itu adalah simbol kesuburan, karena banyak biji yang dikandungnya.

10. Anggur - Kekayaan dan Keberuntungan

Anggur sering dimakan melambangkan kekayaan, keberuntungan, kesuburan, dan kemakmuran.

(Tribunnews.com, Widya)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas