VIDEO Momen Titiek Soeharto Tersipu Malu Saat Ditanya Siap Dampingi Prabowo Jadi Ibu Negara
Kemudian, Titiek ditanya oleh awak media apakah bersedia mendampingi Prabowo yang kini sebagai Presiden.
Penulis: Igman Ibrahim
Editor: Srihandriatmo Malau
Dalam pelantikan hari ini, pasangan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar turut hadir.
Presiden terpilih RI, Prabowo menyoroti kehadiran kandidat Pilpres 2024, Anies dan Muhaimin yang hadir dalam penetapan presiden dan wakil presiden oleh KPU pada Rabu (24/4/2024).
Saat itu, Prabowo pun mengaku tahu perasaan Anies-Cak Imin yang kalah di Pilpres 2024.
Sebab, ia pernah berada di posisi tersebut saat kalah tiga kali dalam kontestasi pilpres.
Prabowo menyatakan pertandingan Pilpres sudah selesai.
Dia pun memahami jika ada pihak yang masih merasa tidak puas dan kecewa.
Namun, Prabowo mengucapkan terima kasih kepada rivalnya di Pilpres 2024. Dia juga memaklumi adanya nuansa panas selama kontestasi demokrasi lima tahunan tersebut.(*)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.