Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Laksda TNI Hudiarto Krisno Utomo, M.A., M.M.S., P.S.C.Joint., CHRMP.

Laksda TNI Hudiarto Krisno Utomo adalah jenderal bintang 2 yang menjabat sebagai Panglima Komando Lintas Laut Militer (Pangkolinlamil).

Penulis: Rakli Almughni
zoom-in Laksda TNI Hudiarto Krisno Utomo, M.A., M.M.S., P.S.C.Joint., CHRMP.
Dok. Puspomal
Laksda TNI Hudiarto Krisno Utomo, M.A., M.M.S., P.S.C.(Joint)., CHRMP. 

TRIBUNNEWS.COM - Laksamana Muda atau Laksda TNI Hudiarto Krisno Utomo, M.A., M.M.S., P.S.C.(Joint)., CHRMP. adalah seorang perwira tinggi (Pati) di dalam TNI Angkatan Laut (AL).

Di TNI AL, Laksda Hudiarto Krisno Utomo diamanahkan untuk mengemban jabatan sebagai Panglima Komando Lintas Laut Militer (Pangkolinlamil).

Laksda Hudiarto Krisno Utomo sudah menduduki posisi sebagai Pangkolinlamil sejak 9 November 2023.

Sepanjang kariernya, jenderal bintang dua ini juga sudah pernah menjabat sebagai Wakil Asisten Perencanaan dan Anggaran Kepala Staf Angkata Laut (Waasrena Kasal).

Kehidupan pribadi dan pendidikan

Laksda Hudiarto Krisno Utomo lahir pada tanggal 12 Oktober 1972.

Ia memiliki istri yang bernama Ny. Irna Krisno Utomo dan menganut agama Islam.

Berita Rekomendasi

Jenderal yang akrab disapa Laksda Krisno ini adalah lulusan Akademi Angkatan Laut (AAL) tahun 1994.

Di AAL, Krisno satu letting dengan Pangkoarmada III, Laksda TNI Hersan, S.H., M.Si., M.Tr.Opsla.

Baca juga: Irjen Pol. Drs. Bayu Wisnumurti, M.Si.

Laksda Krisno juga telah menyelesaikan sutdi S-2 Strategi Operasi Laut di Politeknik Angkatan Laut.

Nama lengkap berikut dengan gelarnya yaitu Laksda TNI Hudiarto Krisno Utomo, M.A., M.M.S., P.S.C.(Joint)., CHRMP.

Perjalanan karier

Karier Laksda Hudiarto Krisno Utomo sudah malang melintang di dalam kemiliteran tanah air.

Berbagai jabatan strategis sebagai satuan Korps Pelaut sudah pernah diembannya.

Halaman
123
Sumber: TribunnewsWiki
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas