Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Demi Buktikan Kebenaran, Saka Tatal Tantang Iptu Rudiana Sumpah Pocong di Cirebon Pekan Ini

Saka Tatal menantang Iptu Rudiana untuk melakukan sumpah pocong di Cirebon pekan ini, kuasa hukum cari kiai atau ustaz di Cirebon yang bersedia.

Penulis: Rifqah
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Demi Buktikan Kebenaran, Saka Tatal Tantang Iptu Rudiana Sumpah Pocong di Cirebon Pekan Ini
Kolase Tribunnews.com
Kolase foto Saka Tatal dan Iptu Rudiana - Saka Tatal menantang Iptu Rudiana untuk melakukan sumpah pocong di Cirebon pekan ini, kuasa hukum cari kiai atau ustaz di Cirebon yang bersedia. 

"Bisa jadi Rudiana ini kalau nanti jadi sumpah pocong, dia punya pemikiran 'Ah sudahlah saya tidak yakin dengan dampak dari sumpah pocong, ya sudah sumpah pocong tetapi hatinya tidak yakin mengenai dampak yang terjadi sehingga ya berani sumpah pocong kemudian dia tidak yakin dengan dampak apapun," ujarnya. 

Toni menilai, sumpah pocong itu tidak akan memiliki pengaruh terhadap proses hukum, meskipun Iptu Rudiana berani melakukannya. 

Dia malah tak menginginkan Iptu Rudiana melakukan sumpah pocongitu, tapi meminta agar ayah Eky tersebut menggantikan ketujuh terpidana kasus Vina Cirebon di penjara, jika mereka terbukti tidak bersalah. 

"Yang saya inginkan adalah Rudiana bisa merasakan seperti 8 orang itu dipenjara seumur hidup. Itu justru yang saya inginkan bukan dampak dari sumpah pocong," ujar Toni. 

Sebagian artikel ini telah tayang di TribunJabar.id dengan judul Saka Tatal Tantang Rudiana Sumpah Pocong di Cirebon Jumat ini, Kuasa Hukum Siapkan Kiai dan Lokasi

(Tribunnews.com/Rifqah) (TribunJabar.id/Eki Yulianto) (TribunJakarta.com/Satrio Sarwo)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas