Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Otomotif

Xpander Tons of Real Happiness: Tempat Hang-Out yang Tepat Untuk Keluarga dan Millennials

Xpander ToRH akan diadakan di Summarecon Mall Serpong, Tangerang, Banten, pada 25-27 Januari 2019.

zoom-in Xpander Tons of Real Happiness: Tempat Hang-Out yang Tepat Untuk Keluarga  dan Millennials
Mitsubishi
Meninjau dari wahana dan bintang tamu yang ditampilkan, Xpander Tons of Real Happiness sangat menarik bagi keluarga tersebut sangat cocok menjadi tempat rekreasi akhir pekan bagi keluarga dan anak-anak. 

PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI), selaku distributor resmi kembali mengadakan roadshow Xpander Tons of Real Happiness (Xpander ToRH) di awal tahun ini. Sebagai kota terakhir, Xpander ToRH akan diadakan di Summarecon Mall Serpong, Tangerang, Banten, pada 25-27 Januari 2019. Acara dimulai dari pukul 10.00 hingga 22.00 

Sebelumnya, Xpander ToRH telah sukses diselenggarakan di berbagai kota di Indonesia, seperti Bekasi, Semarang, Surabaya, Makassar, Medan, Pekanbaru, Palembang, dan Bandung.

Acara yang berkonsep festival keluarga ini bertujuan untuk memperkenalkan ke seluruh keluarga di Indonesia mengenai keunggulan yang dimiliki oleh Mitsubishi Xpander, antara lain desain aktratif, kenyamanan mengemudi, interior fungsional, serta ruang kabin yang lapang dan nyaman.

Meninjau dari wahana dan bintang tamu yang ditampilkan, Xpander Tons of Real Happiness sangat menarik bagi keluarga tersebut sangat cocok menjadi tempat rekreasi akhir pekan bagi keluarga dan anak-anak.

Beberapa wahana yang disediakan antara lain Ferris Wheel, Carousel, Swing Carousel, Mini Xpander Traffic Park, Balloon Pool, Balloon Castle, 360 photo booth, dan lainnya.

mitsubishi-17119-1
Beberapa wahana yang disediakan antara lain Ferris Wheel, Carousel, Swing Carousel, Mini Xpander Traffic Park, Balloon Pool, Balloon Castle, 360 photo booth, dan lainnya.

Roadshow Tons of Real Happiness di kota ke-9 ini juga akan dimeriahkan oleh penampilan Keluarga Sasono yang terdiri dari Dwi Sasono, Widi Mulia, Dru, dan Widuri sebagai “Agent of Happiness”.    

mitsubishi-17119-12
Beberapa wahana yang disediakan antara lain Ferris Wheel, Carousel, Swing Carousel, Mini Xpander Traffic Park, Balloon Pool, Balloon Castle, 360 photo booth, dan lainnya.

Bukan hanya untuk Anda yang telah berkeluarga, generasi millennials pun cocok untuk hadir di festival ini karena Xpander ToRH akan menampilkan bintang tamu yang seru seperti DJ Yasmin, Diskopantera, RAN, dan cast Dillan 1991 juga akan menghibur para pengunjung mulai dari sore hingga malam hari, dari Jumat sampai hari Minggu loh!

mitsubishi-17119-3
Yang terpenting, seluruh wahana dan bintang tamu ini dapat dinikmati secara GRATIS.
BERITA TERKAIT

Jangan khawatir, sambil menunggu waktu untuk main wahana-wahana menarik tadi, buat kalian yang suka berfoto dan selfie, di acara tersebut juga terdapat banyak tempat menarik yang pastinya instagrammable banget dan sangat cocok diupdate di sosial media.

Untuk para penggemar otomotif, Tons of Real Happiness juga terdapat talkshow bersama Rifat Sungkar, Fitra Eri, Ridwan Hanif dan Motomobi yang pastinya dapat menambah pengetahuan kalian mengenai dunia otomotif.

mitsubishi-17119-4
Untuk para penggemar otomotif, Tons of Real Happiness juga terdapat talkshow bersama Rifat Sungkar, Fitra Eri, Ridwan Hanif dan Motomobi yang pastinya dapat menambah pengetahuan kalian mengenai dunia otomotif.

Yang terpenting, seluruh wahana dan bintang tamu ini dapat dinikmati secara GRATIS. Pengunjung hanya cukup mendaftar di link Xpander Tons of Real Happiness. Setelah melakukan pengisian formulir, pengunjung akan mendapatkan SMS yang nantinya ditukarkan dengan tiket di lokasi acara dengan 4 tiket masuk.

Jadi, buat kalian yang ada di Serpong dan sekitarnya, Tunggu apalagi! Ayo hadir dan rasakan kebahagiaan yang luar biasa bersama Xpander Tons of Real Happiness! Sampai Jumpa!    

Admin: Sponsored Content
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
berita POPULER
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas