Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Otomotif

Fitur Viar All New Q1 Penunjang Kenyamanan dan Mobilitas Pengguna

All new Q1 memiliki max power 800 watt dengan top speed 60KM/Jam dengan maksimal jarak temout 60 KM satu baterai.

Editor: Fajar Anjungroso
zoom-in Fitur Viar All New Q1 Penunjang Kenyamanan dan Mobilitas Pengguna
TRIBUNNEWS.COM/HARI DARMAWAN
New Viar Q1 di GIIAS 

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Hari Darmawan

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - All New Viar Q1 sudah ditambah menunjang mobilitias dan kenyamanan pengguna, dengan penambahan fitur dari Q1 terdahulu.

" New Q1 memiliki daya yang lebih bersar dari pendahulunya dilengkapi dua baterai dan fitur lain yang menunjang pengguna" Ujar Yucuanto Susetyo Director Kencana Laju Mandiri (19/07/2019).

All new Q1 memiliki max power 800 watt dengan top speed 60KM/Jam dengan maksimal jarak temout 60 KM satu baterai.

Baterai yang digunakan merupakan Lithium Ion 60V23ah dengan optional 2 baterai, All New Q1 menggunakan Hydraulic Brake Disc dalam pengereman.

Baca: Pasang Dua Baterai, Tenaga Skutik All New Q1 Lebih Nampol

" Viar New Q1 dalam pengisian daya lebih cepat, pengisian daya hanya 4 samapai 5 jam apabila baterai dalam keadaan 0, namun akan lebih cepat bila baterai tidak dalam keadaan 0 ", ujar Yucuanto Susetyo.

Pengisian daya ini lebih cepat dari pendahulunya yang dalam hal pengisian daya 5 sampai 7 jam, dengan pengisian daya yang lebih cepat membuat New Q1 sangat menunjang mobilitas penggunanya.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas