Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Otomotif

Ini Harga Truk Volvo Terbaru FM 440 6X2T

FM 440 6X2T telah menggunakan Electronic Brake System (EBS) yang dapat bereaksi cepat dan dikontrol secara elektronik untuk sistem cakram.

Editor: Fajar Anjungroso
zoom-in Ini Harga Truk Volvo Terbaru FM 440 6X2T
Lita Febri
Truk Volvo FM 440 6X2T 

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Lita Febriani

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - PT Volvo Truks Indonesia resmi meluncurkan truk terbaru yaitu FM 440 6X2T.

Peluncuran truk berwaran biru tersebut dilakukan di The Mah Senayan Golf, Jakarta, Rabu (11/9/2019) malam.

Presiden Directur PT Indotruck Utama, Bambang Prijono mengatakan bahwa menentukan harga sebuah truk tidak hanya dari unit namun juga dari teknologinya.

"Truk ini akan kita pasarkan dengan harga Rp 1,35 miliar off the road. Ini harga yang sangat kompetitif," tutur Bambang saat peluncuran di The Mah Senayan Golf, Jakarta, Rabu (11/9/2019) malam.

FM 440 6X2T telah menggunakan Electronic Brake System (EBS) yang dapat bereaksi cepat dan dikontrol secara elektronik untuk sistem cakram.

Baca: Juarai Ajang Volvo Trucks Indonesia Driver Challenge 2019, Hermansyah Berangkat ke Swedia

Kemudian juga telah dilengkapi air suspension for highest on-road payload, lifeable tag axle, advanced safety features, ADR compliant, sleeper cab with air deflector serta sudah sesuai dengan aturan pemerintah mengenai truk ODOL (Over Dimension Over Load).

BERITA REKOMENDASI

Truk ini juga telah menggunakan engine sebesar 440 hp.

FM 440 6X2T diterangkan Presiden Directur PT Indotruck Utama merupakan truk yang tepat untuk jalur Trans Jawa.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
berita POPULER
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas