Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Otomotif

Jakarta Jadi Tuan Rumah Puncak Gelaran Suryanation Motorland Show Off 2019

Suryanation Motorland Show Off 2019 akan dilangsungkan selama dua hari pada 23-24 November 2019 di JIExpo Kemayoran, Jakarta.

Penulis: Choirul Arifin
zoom-in Jakarta Jadi Tuan Rumah Puncak Gelaran Suryanation Motorland Show Off 2019
TRIBUNNEWS/CHOIRUL ARIFIN
Gelaran puncak Suryanation Motorland Show Off 2019 akan dilangsungkan selama dua hari pada 23-24 November 2019 di JIExpo Kemayoran, Jakarta. 

Menggunakan basis Suzuki Thunder 250 dengan konsep Boardtracker dan sukses meraih predikat Best of The Best dan Free For All untuk kategori under 250. Lama penggarapan sekitar 6 bulan dengan aliran boardtracker.

Motor custom milik Lufti Ardika dengan basis mesin S&S Panhead lansiran 2018 yang mengusung gaya traditional chopper tampil sebagai best of the best di seri lima Suryanation Motorland Battle 2019 di lapangan Makodam V Brawijaya, Surabaya, Sabtu (19/10/2019) malam.
Motor custom milik Lufti Ardika dengan basis mesin S&S Panhead lansiran 2018 yang mengusung gaya traditional chopper tampil sebagai best of the best di seri lima Suryanation Motorland Battle 2019 di lapangan Makodam V Brawijaya, Surabaya, Sabtu (19/10/2019) malam. (HANDOUT)

5. Surabaya:

Lufti Ardika (Queen Lekha Chopper)

Menggunakan basis mesin S&S Panhead lansiran 2018 bergaya traditional chopper dan digarap di bengkel motor chopper di Yogyakarta, Queen Lekha Chopper.

Kira-kira siapa yang akan jadi pemenang dan meraih predikat  The Greatest Bike Suryanation Motorland 2019?

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas