Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Bebas Curiga, Arisan Bisa Lebih Transparan Pakai Metode Ini

Arisan kini tak lagi dilakukan secara konvensional, tetapi bisa juga dilakukan dalam platform yang lebih modern, seperti bank digital.

Penulis: Fathia Yasmine
Editor: Sheila Respati
zoom-in Bebas Curiga, Arisan Bisa Lebih Transparan Pakai Metode Ini
grid id
Ilustrasi arisan 

Apabila seluruh anggota Kantong Arisan telah mendapat kesempatan menang, maka Kantong Arisan akan menampilkan dua opsi. Opsi pertama adalah hapus Kantong, sedangkan yang kedua adalah melanjutkan penggunaan Kantong dengan durasi yang berbeda.

Selain untuk kebutuhan arisan, baik Yola maupun Vina juga kerap menggunakan fitur Kantong untuk menabung serta membayar kebutuhan harian. Keduanya mengaku bahwa fitur Kantong memudahkan mereka dalam mengelola uang untuk berbagai kebutuhan.

“Enaknya pakai Jago adalah kita bisa buat banyak kantong, sampai 40 kantong dengan nomor rekeningnya masing-masing dalam satu bank. Jadi lebih gampang kalau mau simpan uang untuk kebutuhan anak, arisan, sampai jajan skincare,” pungkas Yola.

Baca Juga: Super Junior Akan Gelar Konser di Jakarta, Catat Tanggal dan Lokasinya

Manfaat lain dari aplikasi Jago yang sering dimanfaatkan Vina adalah opsi top up aplikasi Gojek. Selain bisa menautkan akun Bank Jago, ia juga bisa menikmati bonus GoPay Coins untuk pembukaan rekening Jago.

“Sebagai pengguna baru, ada welcome reward berupa GoPay Coins. Selain itu, berbagai transaksi top up juga bebas biaya, termasuk biaya transfer ke berbagai rekening bank lain. Jadi bisa memangkas pengeluaran juga,” tutupnya.

Berbicara keamanan dana, Bank Jago telah memiliki izin operasi dan lisensi perbankan digital dari Bank Indonesia (BI) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Seluruh uang yang berada di rekening juga dilindungi oleh Lembaga Penjamin Simpanan (LPS), serta diawasi oleh OJK.

Berita Rekomendasi

Bagi Kawan Puan yang ingin menjajal langsung Kantong Arisan, unduh aplikasi Jago di sini. Kunjungi juga laman Bank Jago di sini untuk menemukan informasi lengkap seputar Kantong Arisan.

Sumber: Parapuan
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas