Jokowi-JK Unggul 8,4 Juta Suara, Ini Hasil Final Rincian Perolehan Tiap Provinsi Versi KPU
KPU menyatakan pasangan Jokowi-JK memperoleh 70.997.833 suara atau 53,15 persen sementara pasangan Prabowo-Hatta memperoleh 62.576.444 suara (45,85%).
Penulis: Eri Komar Sinaga
Editor: Hasanudin Aco
Laporan Wartawan Tribunnews.com, Eri Komar Sinaga
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Capres dan cawapres nomor urut satu, Joko Widodo-Jusuf Kalla, dinyatakan sebagai pemenang pemilihan umum presiden dan wakil presiden 2014-2019.
Berdasarkan penetapan rekapitulasi penghitungan perolehan suara Pemilu Presiden, Jokowi-JK unggul 8.421,398 suara atas pesaing tunggalnya, Prabowo Subianto-Hatta Rajasa.
KPU menyatakan pasangan Jokowi-JK memperoleh 70.997.833 suara atau 53,15 persen sementara pasangan Prabowo-Hatta memperoleh 62.576.444 suara atau 45,85 persen.
Berikut adalah rincian perolehan masing-masing pasangan calon presiden dan wakil presiden di 33 provinsi dan luar negeri:
Penetapan rekapitulasi:
1. Aceh
Prabowo-Hatta: 1.089.290 suara
Jokowi-JK: 913.309 suara
Jumlah suara sah: 2.002.599
2. Sumatera utara
Prabowo-Hatta: 2.831.514 suara
Jokowi-JK: 3.494.835 suara
Jumlah suara sah: 6.326.349
3. Sumartera Barat:
Prabowo-Hatta: 1.769.505
Jokowi-JK: 539.308
Jumlah suara sah: 2.336.813
4. Riau:
Prabowo-Hatta: 1.349.338.
Jokowi-JK: 1.342.817
Jumlah suara sah: 2.692.155
5. Jambi
Prabowo-Hatta: 871.316
Jokowi-JK: 897.787
Jumlah suara sah: 1.769.103
6. Sumatera selatan
Prabowo-Hatta: 2.132.163
Jokowi-JK: 2.027.049
Jumlah suara sah: 4.159.212
7. Bengkulu
Prabowo-Hatta: 433.173
Jokowi-JK: 523.669
Jumlah suara sah: 956.842
8. Lampung
Prabowo-Hatta: 2.033.924
Jokowi-JK: 2.299.889
Jumlah suara sah: 4.333.813