Kunci Jawaban Tema 4 Tematik Kelas 5: Halaman 116,119,121, dan 122 Subtema 3 Pembelajaran 4
Berikut materi dan pembahasan kunci jawaban Buku Tematik tema 4 kelas 5: tentang Sehat Itu Penting Halaman 116,119,121, dan 122.
Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Sri Juliati
TRIBUNNEWS.COM - Berikut kunci jawaban Kelas 5 Tematik : Subtema 3, halaman 116,119,121, dan 122.
Pada tema 4 dalam Buku Tematik untuk kelas 5 SD/MI ini, mengusung judul mengenai Sehat Itu Penting.
Siswa Sekolah Dasar kelas 5 diajak untuk belajar mengetahui cara memelihara kesehatan organ peredaran darah manusia.
Berikut pembahasan serta kunci jawaban mengenai materi Cara Memelihara Kesehatan Organ Peredaran Darah Manusia.
Baca: Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 SD Halaman 27 28 29 30 31 Subtema 1 Pembelajaran 4 Buku Tematik Terpadu
Baca: Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 4 SD Halaman 21, 23, 24, 25 dan 26 Subtema 1 Pembelajaran 3 Buku Tematik
Baca juga: Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 6 Halaman 52 53 54 56 57 Buku Tematik Subtema 2 Pembelajaran 1
Baca juga: Kunci Jawaban Tema 4 Buku Tematik Kelas 5 SD Halaman 101 104 105 106 Subtema 3 Pembelajaran 2
Jawaban Halaman 116
Ayo Menulis
Kamu telah mengetahui bermacam-macam jenis pantun. Termasuk jenis pantun apakah pantun yang disajikan dalam sebuah prosesi pernikahan?
Coba kamu cari informasi melalui berbagai sumber literatur, bisa melalui buku bacaan, majalah, surat kabar, atau melalui internet.
Tuliskan hasil pencarianmu untuk dinilai Bapak/Ibu Guru.
Pantun yang disajikan dalam sebuah prosesi pernikahan termasuk jenis pantun ….
Alasannya ….
Pantun yang disajikan dalam sebuah prosesi pernikahan termasuk jenis pantun nasihat.
Alasannya, karena pantun berisikan pesan atau nasihat-nasihat bermanfaat untuk orang yang mendengarnya terutama untuk kedua mempelai.
Jawaban Halaman 119