Apa Itu Pesawat Sederhana? Berikut Jenis-jenis Pesawat Sederhana dan Kegunaannya
Simak inilah pembahasan mengenai apa itu pesawat sederhana, lengkap beserta jenis dan kegunaannya.
Penulis: Lanny Latifah
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
![Apa Itu Pesawat Sederhana? Berikut Jenis-jenis Pesawat Sederhana dan Kegunaannya](https://asset-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/materi-pesawat-sederhana.jpg)
https://sumberbelajar.belajar.kemdikbud.go.id/
Simak inilah pembahasan mengenai apa itu pesawat sederhana, lengkap beserta jenis dan kegunaannya.
- Katrol ganda atau takal : katrol yang terdiri dari beberapa katrol yang disatukan dengan tali.
Roda memungkinkan manusia untuk bergerak lebih cepat dan mudah, serta dapat digunakan untuk memindahkan benda agar lebih ringan.
Roda memiliki sebuah poros dan bisa berputar pada porosnya. Roda berporos juga digunakan dalam mesin-mesin kendaraan maupun industri.
Peralatan yang menggunakan roda berpasangan biasanya dihubungkan pada poros roda. Poros roda berada pada titik temu jari-jari roda.
Sumber Buku:
IPA Salingtemas 5 untuk SD/MI Kelas V Halaman 98-105. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional.
(Tribunnews.com/Latifah)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.