Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Apa Itu Hubungan Sosial? Simak Penjelasannya Lengkap dengan Bentuk-bentuknya

Simak penjelasan hubungan sosial, lengkap dengan pendorong dan bentuk-bentuknya.

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Miftah
zoom-in Apa Itu Hubungan Sosial? Simak Penjelasannya Lengkap dengan Bentuk-bentuknya
Freepik
Salah satu contoh Tindakan sosial yang bersifat rasional yaitu menempuh pendidikan dari SD, SMP, SMA dan Perguruan Tinggi mengambil jurusan Kedokteran agar menjadi dokter 

Apabila interaksi dilakukan sesuai dengan nilai dan norma yang berlaku, maka hubungan tersebut akan berjalan baik.

Namun, jika interaksi dilakukan tidak sesuai dengan nilai dan norma, maka hubungan tersebut akan tidak baik.

Tindakan sosial dan interaksi sosial merupakan dua hal yang tidak bisa dipisahkan.

Tindakan sosial yaitu perbuatan yang dipengrauhi oleh orang lain untuk mencapai tujuan tertentu.

Sedangkan interaksi sosial yaitu hubungan yang terjadi sebagai akibat dari tindakan individu-individu.

(Tribunnews.com/Farrah Putri)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas