Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 5 SD Halaman 65 66 67 Subtema 2 Pembelajaran 2: Air Tanah dan Permukaan

Kunci jawaban Tema 8 Kelas 5 SD halaman 65 66 67 Buku Tematik Subtema 2 Pembelajaran 2. 2. Bagaimana proses siklus air menghasilkan air yang bersih?

Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 5 SD Halaman 65 66 67 Subtema 2 Pembelajaran 2: Air Tanah dan Permukaan
Freepik
ilustrasi Belajar - Kunci jawaban Tema 8 Kelas 5 SD halaman 65 66 67 Buku Tematik Subtema 2 Pembelajaran 2. 2. Bagaimana proses siklus air menghasilkan air yang bersih? 

- Air permukaan biasanya lebih kotor, karena mengandung lumpur.

- Air permukaan juga biasanya membawa berbagai macam material dari proses erosi.

5. Mengapa air permukaan biasanya lebih kotor dibandingkan dengan air tanah? Jelaskan!

Jawab:

Air permukaan biasanya lebih kotor karena tidak mengalami penyaringan seperti air tanah.

Selain itu, air permukaan lebih mudah terkontaminasi kotoran dari lingkungan.

Sehingga air permukaan biasanya mengandung berbagai material dari proses erosi dan mengandung lumpur.

Berita Rekomendasi

6. Apa akibat dari musim kemarau yang panjang?

Jawab:

Musim kemarau yang panjang menghambat siklus air, sehingga air tanah berkurang karena sumber air surut.

Akibatnya, akan terjadi kelangkaan sumber air bersih.

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 5 Halaman 79 82 83 Subtema 2 Pembelajaran 4 Buku Tematik

Kunci Jawaban Halaman 66 - 67

Ayo Renungkan

1. Hari ini saya belajar tentang:

Jawab:

Air tanah dan air permukaan berasal dari hujan.

Air hujan yang dapat diserap oleh tanah kemudian menjadi air tanah, sedangkan air hujan yang tidak dapat diserap oleh tanah akan mengalir di permukaan dan menuju tempat yang lebih rendah.

Pada musim kemarau, sumber air seperti sungai dan danau menjadi lebih surut.

Akibatnya, di daerah tertentu akan mengalami kelangkaan air karena kekeringan sumber air.

2. Bersama orang tuamu, buatlah gambar bagan sederhana tentang siklus air.

Siklus Air

Jawab:

X-Sains: Siklus Air SD Kelas 4-6 Belajar dari Rumah TVRI (Tangkap Layar YouTube/Televisi Edukasi)
X-Sains: Siklus Air SD Kelas 4-6 Belajar dari Rumah TVRI (Tangkap Layar YouTube/Televisi Edukasi) (Tangkap Layar YouTube/Televisi Edukasi)

*) Disclaimer: Artikel ini hanya ditujukan kepada orangtua untuk memandu proses belajar anak.

Soal di atas sebagian besar berupa pertanyaan terbuka.

Artinya, ada beberapa jawaban alternatif lainnya yang tidak terpaku seperti di atas.

(Tribunnews.com/Yunita Rahmayanti)

Artikel lain terkait Kunci Jawaban

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas