Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP Halaman 45: Kelompok Tanaman dan Cirinya

Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP Halaman 45 semester 1. Kegiatan 2.5 Cara Mengelompokkan Tumbuh-tumbuhan dan ciri-cirinya.

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP Halaman 45: Kelompok Tanaman dan Cirinya
Buku IPA Kelas 7 SMP
Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP Halaman 45 semester 1. Kegiatan 2.5 Cara Mengelompokkan Tumbuh-tumbuhan dan ciri-cirinya. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut adalah kunci jawaban mata pelajaran Ilmu Pengetahun Alam (IPA) kelas 7 SMP halaman 45 semester 1.

Di halaman 45, siswa diminta untuk mengelompokkan tumbuh-tumbuhan.

Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP Halaman 45

Kegiatan 2.5 Cara Mengelompokkan Tumbuh-tumbuhan

Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP Halaman 45
Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP Halaman 45

Baca juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 SMP Halaman 114 dan 115: Uji Kompetensi

Jawaban :

1. Kelompok tanaman polong/ kacang
- Kacang (b) Akar: tungang, Batang: berbuku, Daun: bersirip genap
- Kacang panjang (g) Akar: tungang, Batang: menjalar, Daun: menyirip dan runcing
- Kacang kedelai (e) Akar: tungga, Batang: berkambium, Daun: menyirip
- Padi (c) Akar: serabut, Batang: berumput, Daun: tulang daun sejajar

2. Kelompok tanaman umbi-umbian
- Kentang (d) Akar: tunggang dan berserabut, Batang: menjalar, Daun: menyirip
- Ketela pohon (k) Akar: tunggang, Batang: berkambium, Daun: menjari

Berita Rekomendasi

3. Kelompok tanaman sayuran
- Bayam (a) Akar: tungang, Batang: basah, Daun: menyirip
- Sawi (i) Akar: tungaang, Batang: basah dan beruas, Daun: lonjong memanjang

4. Kelompok tumbuhan pohanan
- Cemara (j) Akar: tunggang, Batang: berkambium, Daun: jarum

5. Kelompok tanaman berbunga
- Melati (f) Akar: tunggang sedikit berserabut, Batang: berkambium, Daun: menyirip
- Kamboja (h) Akar: tunggang bercabang, Batang: berkambium, Daun: tunggal tidak berbelah.

Baca juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP Halaman 30: Sketsa Grafik Denyut Nadi

Dari tumbuhan yang sudah dideskripsikan cirinya, berikut ini manfaat tumbuhan tersebut dan dikelompokkan dalam tanaman hias atau tanaman pangan.

1. Nama Tumbuhan: Kacang panjang
Manfaat: salah satu sayuran mengandung protein tinggi.
Kelompok: tanaman pangan

2. Nama Tumbuhan: Kentang
Manfaat: sebagai penghasil karbohidrat
Kelompok: sebagai tanaman pangan

3. Nama Tumbuhan: Sawi
Manfaat: salah satu sayuran yang banyak mengandung vitamin dan mineral sangat baik untuk kesehatan tubuh.
Kelompok: tanaman pangan

4. Nama Tumbuhan: Bayam
Manfaat: salah satu sayuran yang banyak mengandung serat dan zat besi
Kelompok: tanaman pangan

5. Nama Tumbuhan: Cemara
Manfaat:sebagai penahan air dan tanaman hias
Kelompok: tanaman hias

6. Nama Tumbuhan: Melati
Manfaat:sebagai tanaman hias
Kelompok: tanaman hias

Disclaimer:

Jawaban di atas hanya digunakan oleh orang tua untuk memandu proses belajar anak.

Soal ini berupa pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas.

Kunci Jawaban Lainnya

(Tribunnews.com, Widya)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas