Kunci Jawaban PKN Kurikulum Merdeka Kelas 7 Halaman 20, Uji Kompetensi Bab 1: Pancasila
Simak kunci jawaban PKN Kurikulum Merdeka kelas 7 halaman 20. Memuat tugas Uji Kompetensi pada bab I terkait materi Sejarah Kelahiran Pancasila.
Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Editor: Sri Juliati
TRIBUNNEWS.COM - Berikut kunci jawaban PKN Kurikulum Merdeka kelas 7 halaman 20.
Pada buku PKN Kurikulum Merdeka kelas 7 halaman 20 memuat tugas Uji Kompetensi pada bab I.
Soal Uji Kompetensi pada buku PKN Kurikulum Merdeka kelas 7 halaman 20 membahas terkait materi Sejarah Kelahiran Pancasila.
Sebelum menengok kunci jawaban PKN Kurikulum Merdeka kelas 7 halaman 20 diharapkan siswa mengerjakan soal secara mandiri.
Kunci jawaban PKN Kurikulum Merdeka kelas 7 ini diperuntukkan bagi orang tua untuk memandu proses belajar anak.
Tribunnews.com tidak bertanggung jawab dalam perbedaan jawaban pada kunci jawaban PKN Kurikulum Merdeka kelas 7 halaman 20.
Baca juga: Kunci Jawaban PKN Kurikulum Merdeka Kelas 7 Halaman 129, Uji Kompetensi Bab VI
Uji Kompetensi
1. Para ahli menyebut bahwa “Nilai-nilai Pancasila digali dari bumi Indonesia sendiri”. Menurut kalian, apa maksud nilai-nilai Pancasila digali dari bumi Indonesia sendiri? Coba jelaskan semampu kalian.
Jawaban:
Pernyataan “Nilai-nilai Pancasila digali dari bumi Indonesia sendiri” tersebut memiliki arti bahwa setiap nilai yang terkandung dalam Pancasila dibuat dari keberagaman yang ada di Indonesia.
Adapun keberagaman Indonesia tersebut yakni budaya, agama, adat istiadat, suku, dan lainnya.
Selain itu nilai dalam Pancasila juga mencerminkan tentang nilai dan norma yang lahir dan berkembang pada masyarakat Indonesia.
2. Dalam merumuskan susunan sila-sila Pancasila, para tokoh di Panitia Sembilan akhirnya sepakat untuk menempatkan sila ketuhanan sebagai sila pertama. Menurut kalian, mengapa sila ketuhanan itu penting untuk dijadikan sila pertama Pancasila?
Jawaban: