Cara Daftar PPDB Madrasah DKI Jakarta 2023 MI, MTs dan MAN
Berikut cara daftar PPDB Madrasah DKI Jakarta 2023 Madrasah Ibtidaiyah (MI), Madrasah Tsanawiyah (MTs), dan Madrasah Aliyah Negeri (MAN).
Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Suci BangunDS
- Lalu cetak tanda bukti pengajuan akun yang berisi TOKEN/PIN
- Setelah memperoleh TOKEN/PIN lanjutkan proses Aktivasi TOKEN/PIN
2. Aktivasi Akun
- Akses laman ppdb-madrasahdki.com
- Klik tombol "Daftar" dan poling "Aktivasi" untuk aktivasi TOKEN/PIN
- Masukkan Nomor Peserta dan TOKEN/PIN
- Ganti TOKEN/PIN dengan kata sandi (password)
3. Memilih Madrasah
- Akses laman ppdb-madrasahdki.com
- Klik tombol "Daftar" dan pilih "Login"
- Masukkan nomor peserta dan kata sandi (password) yang telah dibuat untuk Login
- Kemudian, pilih Madrasah tujuan
- Cetak bukti pendaftaran
4. Lapor Diri Secara Daring
- Akses laman ppdb-madrasahdki.com
- Masukkan Nomor Peserta dan Password untuk Login
- Klik tombol "Lapor Diri"
- Setelah itu, cetak tanda bukti lapor diri.
(Tribunnews.com/Farrah Putri)