Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Soal PAS, UAS Kimia Kelas 11 Jurusan IPA dengan Kunci Jawaban Penilaian Akhir Tahun

Simak contoh soal PAT/Penilaian Akhir Tahun atau UAS/Ujian Akhir Semester 2 Kimia kelas 11 IPA beserta kunci jawabannya.

Penulis: Katarina Retri Yudita
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Soal PAS, UAS Kimia Kelas 11 Jurusan IPA dengan Kunci Jawaban Penilaian Akhir Tahun
Tangkapan Layar buku.kemdikbud.go.id
Inilah contoh soal PAT/Penilaian Akhir Tahun atau UAS/Ujian Akhir Semester 2 Kimia kelas 11 IPA beserta kunci jawabannya. 

4. Seorang siswa sedang melakukan percobaan titrasi larutan CH3COOH dengan larutan NaOH dan menggunakan indikator fenolftalein, titik akhir titrasi dicapai bila...

A. Dalam erlenmeyer terbentuk endapan
B. Dalam erlenmeyer terbentuk gas
C. Larutan dalam erlenmeyer tidak berwarna
D. Warna larutan dalam erlenmeyer menjadi merah tua
E. Warna larutan dalam erlenmeyer menjadi merah muda

Jawaban: E

5. Di antara campuran berikut ini yang bukan merupakan koloid yaitu...

A. Tinta
B. Air teh
C. Larutan gula
D. Air sabun
E. Larutan kanji

Jawaban: C

6. Asap merupakan sistem koloid yang tersusun atas...

Berita Rekomendasi

A. Gas terdispersi dalam gas
B. Padat terdispersi dalam cair
C. Cair terdispersi dalam gas
D. Padat terdispersi dalam gas
E. Gas terdispersi dalam padat

Jawaban: D

7. Salah satu tipe koloid berikut ini yang terdiri atas fasa terdispersi padat dalam medium pendispersi gas yaitu...

A. Gel
B. Emulsi padat
C. Sol padat
D. Aerosol padat
E. Buih padat

Jawaban: D

8. Gerak brown terjadi karena...

A. Gaya gravitasi
B. Tolak-menolak antara partikel koloid yang bermuatan sama
C. Tarik-menarik antara partikel koloid yang berbeda muatan
D. Tumbukan antara partikel koloid
E. Tumbukan molekul medium dengan partikel koloid

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas