Arti Teka-teki MPLS: Coklat Kembar, Coklat Lebih Baik, Air Ratu Mesir, Snack Tepat Waktu
Daftar arti teka-teki dalam MPLS mulai dari coklat kembar, coklat lebih baik, air ratu Mesir, snack tepat waktu, telur cicak, snack monyet petualang.
Penulis: Sri Juliati
Editor: Endra Kurniawan
Warta Kota/Nur Ichsan
Menghadapi tahun ajaran baru, SMA Negeri 2 Kota Tangerang, Banten, menggelar masa pengenalan lingkungan sekolah (MPLS) yang disampaikan dengan cara yang nyaman, santai, dan bahagia, Rabu (13/7/2022). Daftar arti teka-teki dalam MPLS mulai dari coklat kembar, coklat lebih baik, air ratu Mesir, snack tepat waktu, telur cicak, snack monyet petualang.
23. Snack monyet petualang: snack Taro
24. Chiki Mal Jakarta: snack Cheetos
25. Nasi aking basah: nasi putih biasa
26. Cacing goreng: mie goreng
27. Coklat berjerawat: cokelat merek Beng Beng
28. Biskuit aman: biskuit merek Selamat
29. Buah upacara: apel
BERITA REKOMENDASI
30. Biskuit zebra cross: Oreo
31. Sayur stempel: Cap cay
32. Ubin Berkacang: Silverqueen
33. Wafer coklat merek oli: Top
34. Teh ulat mendaki: minuman teh Pucuk Harum
35. Roti ketawa: Onde-onde
36. Makanan pesawat akhir alfabet: snack Jetz