Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pendaftaran Jalur Khusus SMK di IT Telkom Surabaya 2023 Ditutup Hari Ini, Berikut Cara Daftarnya

Pendaftaran jalur khusus SMK di Institut Teknologi Telkom Surabaya 2023 ditutup hari ini, Senin (21/8/2023), daftar di smb.ittelkom-sby.ac.id.

Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Pendaftaran Jalur Khusus SMK di IT Telkom Surabaya 2023 Ditutup Hari Ini, Berikut Cara Daftarnya
https://ittelkom-sby.ac.id/
Kampus IT Telkom Surabaya - Pendaftaran jalur khusus SMK di Institut Teknologi Telkom Surabaya 2023 ditutup hari ini, Senin (21/8/2023), daftar di smb.ittelkom-sby.ac.id. 

Pendaftar diwajibkan mempunyai akun pendaftaran yang akan digunakan sebagai login untuk masuk ke dalam Sistem Pendaftaran Online IT Telkom Surabaya.

Cara membuat akun pendaftaran adalah sebagai berikut:

1. Buka website pendaftaran IT Telkom Surabaya yakni laman pmb.ittelkom-sby.ac.id;

2. Lalu Pilih Buat Akun Baru;

3. Buka email dari PMB IT Telkom Surabaya untuk melihat username dan password;

Email dan Password tersebut digunakan untuk login.

4. Masuk ke website: pmb.ittelkom-sby.ac.id lalu Pilih Login;

Berita Rekomendasi

5. Beli Token sesuai Jalur Pendaftaran yang tersedia;

6. Pilih Jalur SMK Bisa;

7. Pembelian PIN pembayaran, Klik Beli PIN Sekaran;

8. Setelah melakukan pembayaran, Pilih menu Registrasi lalu pilih Lanjutkan Pendaftaran.

Laman login pendaftaran jalur khusus SMK IT Telkom Surabaya 2023.
Laman login pendaftaran jalur khusus SMK IT Telkom Surabaya 2023. (https://pmb.ittelkom-sby.ac.id/login)

Baca juga: Cara Daftar Seleksi Mandiri S1 Kedokteran UM 2023, Pendaftaran Berakhir Hari Ini

B. Pengisian Formulir Pendaftaran

1. Setelah login pmb.ittelkom-sby.ac.id;

2. Isi Biodata, lengkapi sesuai data diri;

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas