Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kunci Jawaban IPS Kelas 10 Halaman 195: Lembaga Pembiayaan di Indonesia

Berikut kunci jawaban mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial atau IPS kelas 10 SMA halaman 195 Kurikulum Merdeka.

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Nuryanti
zoom-in Kunci Jawaban IPS Kelas 10 Halaman 195: Lembaga Pembiayaan di Indonesia
Buku IPS Kelas 10 Kurikulum Merdeka
Kunci Jawaban IPS Kelas 10 Halaman 195 Kurikulum Merdeka. Carilah dua lembaga pembiayaan yang ada di Indonesia! 

Keunggulan dan kekurangan lembaga pembiayaan, sebagai berikut:

a. Perusahaan pembiayaan

Keunggulan:
- Mudah dan cepat
- Bunga terjangkau
- Dapat diangsur
- Waktu fleksibel

Kekurangan:
- Denda
- Penyitaan

Baca juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 84 Kurikulum 2013: Essai, Uji Kompetensi

b. Perusahaan modal ventura

Keunggulan:
- Dapat memperoleh pendanaan dari perbankan
- Mendapat bantuan manajemen untuk memajukan perusaaan
- Concern dengan kemajuan perusahaan pasangan usaha
- Mudah untuk memperluas jaringan usaha
- Memperluas kesempatan kerja

Kekurangan:
- Dalam jangka panjang akan menjadi sangat mahal
- Sangat selektif
- Bila perusahaan terindikasi gagal, perusahaan akan diambil alih perusahaan modal ventura

BERITA REKOMENDASI

4. Analisislah dari keduanya, mana yang lebih menjamin prospek di masa depan?

Jawaban: Lebih prospek perusahaan modal ventura, karena dalam pengembangan perusahaan terlihat lebih menjanjikan karena mendapat dukungan manajemen yang mendukung perluasan jaringan usaha yang menjadikan perusahaan lebih maju.

5. Berikan kritik, saran atau pendapatmu tentang keduanya!

Jawaban: Masih banyak masyarakat yang masih awam dengan lembaga pembiayaan padahal kehadiran lembaga pembiayaan sangat penting terlebih untuk menyalurkan dana kepada masyarakat agar terciptanya pembiayaan investasi dalam pembangunan.

*) Disclaimer:


Jawaban di atas hanya digunakan oleh orang tua untuk memandu proses belajar anak.

Soal ini berupa pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas.

Kunci Jawaban Lainnya

(Tribunnews.com,Widya)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas