30 Contoh Soal PTS, UTS Seni Budaya Kelas 7 Semester 2 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban
Berikut merupakan contoh soal Penilaian Tengah Semester (PTS) mata pelajaran Seni Budaya Kurikulum 2013 untuk siswa kelas 7 SMP.
Penulis: Ifan RiskyAnugera
Editor: Wahyu Gilang Putranto
TRIBUNNEWS.COM - Berikut contoh soal Penilaian Tengah Semester (PTS) mata pelajaran Seni Budaya Kurikulum 2013 untuk siswa kelas 7 SMP.
Contoh soal PTS, UTS Seni Budaya Semester 2 kelas 7 SMP dalam artikel ini, terdiri dari 30 soal pilihan ganda beserta kunci jawabannya.
Kumpulan contoh soal PTS Seni Budaya kelas 7 SMP ini ditujukan kepada orang tua atau wali untuk memandu proses belajar siswa.
Contoh Soal PTS Seni Budaya Kelas 7 SMP Semester 2 dan Kunci Jawaban
1. Karya seni rupa yang memiliki dimensi panjang dan lebar,sehingga hanya dapat dilihat dari satu arah pandang saja disebut….
a. Murni
b. terapan
c. Dua dimensi
d. Tiga dimensi
Jawaban : c
2. Warna yang dihasilkan dari perpaduan merah dan kuning dengan rasio 50:50 adalah warna …
a. hijau
b. orange
c. hitam
d. abu-abu
Jawab: b
3. Di bawah ini adalah alat musik yang terbuat dari tembaga
a. Sasando
b. Angklung
c. Gong
d. Trine
Jawab: c
4. Alat musik yang menciptakan ritme disebut …
a. Alat musik melodi
b. Alat musik harmonik
c. Alat musik berirama
d. instrumen dawai