Contoh Soal PTS, UTS PJOK Kelas 7 Semester 2 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban
Ujian Tengah Semester Genap untuk jenjang pendidikan Sekolah Menengah Pertama akan segera berlangsung. Berikut contoh soal UTS PJOK kelas 7 K13.
Penulis: Mikael Dafit Adi Prasetyo
Editor: Sri Juliati
TRIBUNNEWS.COM – Berikut contoh soal Penilaian Tengah Semester (PTS) Genap mata pelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan (PJOK) Kurikulum 2013 untuk siswa kelas VII Sekolah Menengah Pertama.
Penilaian Tengah Semester atau Ujian Tengah Semester merupakan penilaian yang dilakukan sekolah terhadap para siswanya.
Penilaian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pemahaman siswa terhadap materi yang telah disampaikan pendidik dalam kegiatan belajar mengajar.
Adapun contoh soal PTS di bawah ini hanya sebagai panduan orang tua untuk membantu anaknya mempersiapkan diri sebelum mengerjakan PTS/UTS.
Berikut contoh soal PTS/UTS Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan Kelas VII SMP Semester II Kurikulum 2013:
Contoh Soal
1. Pukulan overhead yang meluncur dekat net dan jatuh di depan lapangan lawan disebut....
A. Servis
B. Smash
C. Dropshot
D. Netting
Jawaban : D
Baca juga: 15 Contoh Soal PTS, UTS IPA Tema 6 Kelas 4 Semester 2 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban
2. Pukulan lob yang dilakukan dari bawah dengan cara memukul shuttlecock yang berada di bawah badan dan di lambungkan tinggi ke belakang disebut......
A. Underhand lob
B. Overhead lob
C. Backhand lob
D. Forehand lob
Jawaban: A
3. Pegangan ini dapat di peroleh dengan jalan memutar seperempat ke kanan dari pegangan forehand adalah......
A. American grip
B. England grip
C. Forehand grip
D. Backhand grip
Jawaban : D
4. Dalam permainan bulutangkis yang merupakan teknik dasar pukulan bertahan dalam permainan bulu tangkis adalah...
A. Servis, lob serang, dropshoot
B. Servis, Smash, drive
C. Lob serang, netting, dropshoot
D. Neeting, dropshoot, lob bertahan
Jawaban : D
5. Perhatikan diskripsi berikut ini Andi sedang bermaian bulutangkis Pada saat memukul, tinggi kepala (daun) raket harus berada dibawah pegangan raket. Perkanaan kok harus berada di bawah pinggang. dengan arah dan jatuhnya kok sedekat mungkin dengan garis serang pemain lawan. Dan kok sedapat mungkin melayang retatif dekat di atas jaring (net).
Berdasarkan diskripsi di atas termasuk teknik dasar apa yang di lakuka andi dalam permainan bulutangkis......
A. Netting
B. Dropshot
C. Smesh penuh
D. Sevis pendek
Jawaban: D
6. Dalam permainan bulutangkis pukulan lob adalah pukulan yang jatuhnya shuttlecock di ..... A. daerah tengah lapangan
B. tipis diatas net
C. daerah depan garis lapangan
D. daerah belakang garis lapangan
Jawaban: D
7. Perhatikan teknik dasar berikut!
I. Driblling, Shooting, stoping, heading
II. Shooting, dribbling, passing, pivot
III. Passing, Servis, Blocking, Smesh
IV. Pukulan, Gerakan kaki, Service, Sikap & posisi badan
Yang termasuk kedalam teknik dasar bola voli adalah.....
A. I
B. II
C. III
D. IV
Jawaban: C
8. Pukulan yang bertujuan untuk mengarahkan shuttlecock tinggi dan jauh ke bagian belakang daerah permainan lawan .....
A. Pukulan Lob
B. Pukulan Drive
C. Pukulan Dropshot
D. Pukulan Smash
Jawaban : A
Baca juga: 20 Contoh Soal PTS, UTS Bahasa Inggris Kelas 3 Semester 2 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban
9. Kombinasi gerak dasar apa saja yang di perlukan dalam permainan bulu tangkis .....
A. lokomotor dan manipulatif
B. lokomotor dan nonlokomotor
C. nonlokomotor dan manipulatif
D. lokomotor, nonlokomotor dan manipulatif
Jawaban : D
10. ....... adalah senam yang berisi gerakan-gerakan dengan menggunakan alat. Senam artistik menggabungkan aspek berguling dan akrobatik untuk mencapai keindahan dari gerakan-gerakan yang dilakukan menggunakan alat.
A. Senam artistik atau senam ritmik
B. Senam artistik atau senam atletik
C. Senam lantai atau senam atletik
D. Senam lantai atau senam ritmik
Jawaban : B
11. Berikut ini alat-alat yang digunakan dalam senam irama,....
A. simpai, tongkat, bolu dan pita
B. simpai, tongkat, bola dan pita
C. simpai, kursi, bola dan pita
D. simpai, tongkat, bola dan meja
Jawaban : B
12. Letakkan tangan lebih lebar sedikit dari lebar bahu, jari–jari dan ibu jari membentuk huruf V terbalik.
Hal ini merupakan start jongkok aba – aba .....
A. persiapan awal
B. bersedia
C. siap
D. ya
Jawaban: B
13. Gerakan yang diiringi oleh oleh irama adalah...
A. Senam irama/ritmik
B. Senam lantai
C. Senam ketangkasan
D. Senam matras
Jawaban : A
14. Senam irama dapat dilakukan mengombinasikan gerakan ... Dan ..
A. Ayunan dan langkah kaki
B. Ayunan dan menggantung
C. Ayunan dan berlari
D. A dan B salah
Jawaban : A
15. Senam irama bertujuan untuk melatih .....
A. Keserasian gerak
B. Kelincahan
C. Kecepatan
D. A dan B salah
Jawaban : A
(Tribunnews.com/Mikael Dafit)