Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

15 Contoh Soal PTS, UTS IPA Kelas 8 SMP Semester 2 K13, Lengkap dengan Kunci Jawabannya

Inilah contoh soal PTS, UTS IPA Kelas 8 SMP Semester 2 Kurikulum 2013 (K13) yang berguna untuk melatih kemampuan siswa dalam memahami pelajaran.

Penulis: Linda Nur Dewi R
Editor: Sri Juliati
zoom-in 15 Contoh Soal PTS, UTS IPA Kelas 8 SMP Semester 2 K13, Lengkap dengan Kunci Jawabannya
Instagram
Contoh soal PTS, UTS IPA Kelas 8 SMP Semester 2 Kurikulum 2013 (K13). 

4. Bentuk upaya yang dapat dilakukan untuk mendapatkan tekanan dalam jumlah besar yaitu…

A. Meningkatkan jumlah gaya tekan serta memperkecil luas bidang
B. Meningkatkan jumlah gaya serta memperbesar luas bidang
C. Mengurangi gaya tekan serta memperbesar luas bidang
D. Mengurangi jumlah gaya tekan serta memperkecil luas bidang

Jawaban: A

5. Di dalam jaringan paru-paru yang mempunyai fungsi untuk tempat pertukaran oksigen dan karbon dioksida yaitu…

A. Laring
B. Bronkus
C. Bronkiolus
D. Alveolus

Jawaban: D

6. Dalam sebuah percobaan menghasilkan bahwa sebuah drum besi akan mengapung di dalam air. Hal tersebut dikarenakan…

Berita Rekomendasi

A. Jumlah nilai massa jenis pada bahan pembuat drum lebih besar dibandingkan dengan massa jenis air
B. Jumlah nilai massa jenis pada bahan pembuat drum lebih kecil dibandingkan dengan massa jenis air
C. Jumlah nilai massa seluruh drum lebih kecil dibandingkan dengan massa jenis air
D. Jumlah nilai massa seluruh drum lebih besar dibandingkan dengan massa jenis air

Jawaban: C

7. Berapakah jumlah volume udara residu yang terjadi di dalam paru-paru?

A. 2000 mL
B. 1500 mL
C. 1000 mL
D. 500 mL

Jawaban: C

8. Kesulitan bernapas yang dialami seseorang diakibatkan karena penyempitan saluran pernapasan di dalam paru-paru merupakan bentuk dari kelainan…

A. Asfiksi
B. Asma
C. Bronkitis
D. Influenza

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas