Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Piala Dunia 2022: Sama-sama dari Afrika, Eks Pelatih Nigeria Berharap Tunisia Kalahkan Denmark

Alasan Gernot Rohr ingin Tunisa menumbangkan Denmark pada Piala Dunia 2022 karena mantan timnya Nigeria berasal dari negara yang sama Benua Afrika.

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Piala Dunia 2022: Sama-sama dari Afrika, Eks Pelatih Nigeria Berharap Tunisia Kalahkan Denmark
MIGUEL MEDINA / AFP
Gelandang Tunisia Hannibal Mejbri (dua dari kiri) dan sebelahnya penyerang Wahbi Khazri mengikuti sesi latihan di fasilitas latihan Al Egla di Doha pada 18 November 2022, menjelang turnamen sepak bola Piala Dunia Qatar 2022. 

Pengalaman para pemain yang bermain di kompetisi Eropa dinilai bisa menaikkan level pasukan Jalel Kadri.

"Mereka memiliki komposisi pemain yang bagus. Kebanyakan berada di Prancis," ucap Gernot.

"Kami tahu mereka kuat di depan, cepat di sayap dan selalu sangat bagus dengan bola di tengah pertahanan."

"Biasanya juga penjaga gawang yang bagus. Mereka beberapa laga terakhir juga kebobolan sedikit gol." lanjut juru taktik asal Jerman.

"Dalam semangat Tunisia, pertahanan adalah hal yang paling penting."

"Kesulitan mencetak gol dan kemudian melakukan serangan balik dengan penyerang cepat adalah kunci permainan mereka," tandasnya.

Ujian perdana Tunisia bakal bersua dengan Denmark yang Piala Dunia edisi terakhir 2018 di Rusia mencapai babak 16 besar.

Berita Rekomendasi

Setelah itu, Tunisia bertemu dengan Australia dan terakhir sang Jawara bertahan Prancis.

(Tribunnews.com/Ipunk)

BACA:

Berita Piala Dunia 2022 Qatar

Jadwal Lengkap Piala Dunia 2022

Daftar Wasit Piala Dunia 2022

Profil 8 Stadion Piala Dunia Qatar

Daftar Peserta dan Pembagian Grup Piala Dunia 2022

Sejarah Piala Dunia atau FIFA World Cup

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas