Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun

Jelang Penetapan Presiden dan Wakil Presiden Jokowi-Maruf, Prabowo Tak Hadir hingga Harapan KPU

Jelang penetapan presiden dan wakil presiden Joko Widodo-Maruf Amin, Prabowo Subianto tak akan hadir hingga harapan KPU.

Penulis: Pravitri Retno Widyastuti
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Jelang Penetapan Presiden dan Wakil Presiden Jokowi-Maruf, Prabowo Tak Hadir hingga Harapan KPU
KOMPAS.COM/KRISTIANTO PURNOMO
Calon Presiden Nomor Urut 1, Joko Widodo dan no urut 2, Prabowo Subianto bersalaman usai Debat Kedua Calon Presiden, Pemilihan Umum 2019 di Hotel Sultan, Jakarta, Minggu (17/2/2019). 

Saat itu, Prabowo Subianto-Hatta Rajasa memilih tidak hadir.

Tak hanya soal kedatangan Prabowo, Arief juga mengharapkan pasangan calon nomor urut 01 dan 02 melakukan pidato bersama.

"Kami akan memberikan kesempatan kepada masing-masing paslon untuk memberikan sambutan dalam rangkaian acara resminya," ujar Arief.

Ia berharap momen tersebut bisa digunakan Prabowo dan Jokowi menyampaikan segala hal yang menjadi harapan mereka.

Baca: Prabowo Bubarkan Koalisi Indonesia Adil Makmur dan BPN Prabowo-Sandi

Baca: Koalisi Parpol Pendukung Prabowo Resmi Bubar

Tak hanya itu, Arief mengatakan Joko Widodo-Maruf Amin dan Prabowo Subianto-Sandiaga Uno akan diberi kesempatan untuk melakukan konferensi pers bersama-sama di akhir rangkaian acara.

(Tribunnews.com/Pravitri Retno W, Kompas.com/Kristian Erdianto/Devina Halim/Fitria Chusna Farisa)

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas