Mutiara Ramadan: Islam Indonesia
Andaikan dulu para pembawa Islam sikapnya seperti itu, pasti nusantara ini tidak menjadi kantong umat Islam seperti sekarang ini.
Editor: Dewi Agustina
Kebertuhanan merupakan fondasi dan kesadaran awal yang mesti ditanamkan pada warga negara melalui berbagai jalur pendidikan sejak dini, baik di rumah tangga maupun sekolah.
Yaitu kebertuhanan yang menumbuhkan rasa cinta pada nilai-nilai kemanusiaan, keadilan dan keadaban.
Bukan kebertuhanan yang bersikap eskapis, lari dari kepedulian terhadap agenda kemanusiaan.
Bukan kebertuhanan yang anti-kemanusiaan dan peradaban.
Berita Rekomendasi