Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Ramadan

Waktu yang Tepat untuk Membayar Zakat Fitrah di Bulan Ramadhan 1440 H, Jangan Terlambat!

Membayar zakat fitrah hukumnya wajib, inilah waktu yang tepat untuk membayar zakat fitrah di bulan Ramadhan 1440 H / 2019.

Editor: Delta Lidina Putri
zoom-in Waktu yang Tepat untuk Membayar Zakat Fitrah di Bulan Ramadhan 1440 H, Jangan Terlambat!
net
Zakat Fitrah 

TRIBUNNEWS.COM - Inilah waktu yang tepat untuk membayar zakat fitrah di bulan Ramadhan 1440 H / 2019.

Membayar zakat fitrah merupakan salah satu rukun Islam, sehingga hukumnya wajib.

Setiap umat muslim diwajibkan untuk membayar zakat fitrah baik perempuan atau laki-laki bagi yang mampu.

Pada prinsipnya, zakat fitrah harus dikeluarkan sebelum sholat Idul Fitri dilangsungkan.

Hal itu menjadi pembeda antara zakat fitrah dengan zakat lainnya.

Zakat fitrah ini disyariatkan pada tahun kedua Hjriyah, agar setiap umat muslim kembali dalam keadaan fitrah dan suci.

Kemudian kapan waktu yang tepat untuk membayar zakat fitrah?

Berita Rekomendasi

Dikutip TribunStyle.com dari thegorbalsla.com, Selasa (28/5/2019) waktu mengeluarkan zakat fitrah bisa dimulai sejak awal bulan Ramadlan hingga sebelum dilaksanakannya sholat Idul Fitri.

Zakat yang dikeluarkan di selain waktu tersebut akan dikatakan sebagai shodaqoh biasa dan jelas ini belum menggugurkan kewajiban seseorang untuk mengeluarkan zakat fitrah.

Instagram/medina.humairah_
Instagram/medina.humairah_ ()

Sementara para ulama telah membagi waktu untuk mengeluarkan zakat fitrah ini dalam 5 jenis, yaitu:

Halaman Selanjutnya >>>>>

Sumber: TribunStyle.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas