2 Bocah di Pasuruan Ini Diperbudak Ibu Tirinya, Sering Dicambuk dan Disundut Rokok
air muka anak-anak ini langsung berubah ketika ditanya mengenai ibu tiri mereka, Neneng Yati.
Editor: Sugiyarto
Namun, Wahyudi tak menemukan Neneng karena menurut penuturan warga sekitar, Neneng telah lama pindah.
Wahyudi mengatakan akan melinpahkan kasus ini ke Komisi Perlindungan Anak dan Perempuan (KPAP) Polres Pasuruan Kota.
"Sebelum menemukan pesantren dan panti asuhan, kami akan dampingi LN dan FT dengan Psikolog untuk menata kondisi kejiwaannya. Yang paling kecil sangat trauma dengan bunyi sirine karena pernah ditangkap Satpol PP dan digunduli," ujar Wahyudi.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.