Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kawasan Jalin Jantho, Markas Latihan Militer Teroris Thamrin Kini Jadi Destinasi Paling Diburu

Sejak insiden teror di depan Sarinah di Jalan MH Thamrin Jakarta, Kamis (14/1/2016) lalu, nama Aceh terus disebut-sebut di sejumlah media.

Penulis: Subur Dani
Editor: Dewi Agustina
zoom-in Kawasan Jalin Jantho, Markas Latihan Militer Teroris Thamrin Kini Jadi Destinasi Paling Diburu
Serambi Indonesia/Subur Dani
Pengunjung menikmati pemandangan sungai dan bukit di salah satu lokasi di kawasan pegunungan Jalin Jantho, Aceh Besar. Foto direkam 24 Oktober 2010, sekitar tujuh bulan setelah polisi berhasil mengungkap kamp teroris di pegunungan tersebut. 

"Itu dulu, setelah berhasil kita ungkap pada 2010, lokasi itu sudah aman, tidak ada lagi mereka di sana. Sekarang, bukit Jalin ini sudah jadi lokasi wisata bagi masyarakat," kata Machfud.

Ditanya di mana lokasi pasti yang dijadikan kamp latihan para teroris saat itu, Machfud mengatakan lokasinya tak mudah dijangkau oleh masyarakat.

"Butuh waktu dua hingga tiga jam, bahkan lebih untuk menuju ke lokasi itu," sebutnya.

Namun, Machfud mengimbau masyarakat untuk tetap hati-hati jika ingin berkunjung ke sana.

"Di situ sudah ada masyarakat sekarang, kemudian banyak yang wisata ke sana. Tapi kita imbau tetap hati-hati," kata Machfud.

BERITA REKOMENDASI
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas