Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kapolda Sumsel Jenguk Korban Penembakan Mobil 1 Keluarga oleh Polisi di Lubuklinggau

Kapolda Sumsel, Irjen Pol Agung Budi Maryoto berjanji akan menindak tegas anggotanya jika terbukti bersalah melanggar ketentuan yang berlaku.

Editor: Sapto Nugroho

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Polisi masih mendalami insiden penembakan yang dilakukan anggotanya dan menewaskan satu orang serta melukai 5 lainnya di Lubuklinggau, Sumatera Selatan pada Selasa (18/4/2017) lalu.

Saat menjenguk korban, Kapolda Sumatera Selatan, Irjen Pol Agung Budi Maryoto berjanji akan menindak tegas anggotanya jika terbukti bersalah melanggar ketentuan yang berlaku.

Baca: Begini Kronologi Penembakan Mobil 1 Keluarga oleh Polisi di Lubuklinggau

Baca: Penembakan Mobil 1 Keluarga, 11 Polisi Diperiksa Termasuk Kapolsek Lubuklinggau

Sebelumnya, tiga korban penembakan akibat kebrutalan anggota polisi mendapat rujukan untuk menjalani perawatan intensif di Rumah Sakit Bhayangkara Polda Sumatera Selatan.

Selengkapnya, simak dalam tayangan video di atas. (*)

Berita Rekomendasi
Sumber: Kompas TV
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas