Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Transmart Kupang Diancam akan Dibom, Polisi Terduga Pelakunya

Informasi penangkapan dilansir Pos Kupang dari akun Facebook Manang Soebeti dan belum ada keterangan resmi dari polisi

Editor: Eko Sutriyanto
zoom-in Transmart Kupang Diancam akan Dibom, Polisi Terduga Pelakunya
SCREENSHOT
Pelaku yang mengancam bom Transmart Kupang 

TRIBUNNEWS.COM, KUPANG - Polisi menangkap seorang pemuda yang mengancam melakukan pengeboman  Transmart Kupang.

Pelaku yang diduga berstatus mahasiswa salah satu perguruan tinggi di Kota Kupang itu, ditangkap anggota Ditreskrim Polda NTT, Senin sore (5/3/2018).

Informasi penangkapan dilansir Pos Kupang dari akun Facebook Manang Soebeti.

"Pelaku pengancaman pengeboman transmart kupang sdh ditangkap dan sedang dlm proses pemeriksaan di Subdit 2 perbankan/cyber crime Ditrektorat Reskrimsus Polda NTT," tulis akun Manang Soebeti.

Postingan tersebut disertai dengan sebuah foto pelaku, diduga sedang berada di salah satu ruangan di Polda NTT.

Postingan tersebut dibanjiri komentar netizen.

@Rhyna Rheynach: Kasian dia... cuman mau bercanda,akhirnya jadi bgni

Berita Rekomendasi

Baca: Perum Bulog Akan Jualan Produk Pangan di Gerai Transmart

@Rambu Landupari: Kasian e mgkn hnya mo main gila tpi salh t4

@Boy Mau: belajar jago ko adik??? Sekarang sonde ada yg jago,, hx polisi sa yg jago

@Sartje Berry: Klu zhu bgini jago dng ilang mmang...

Baca: Penampakan Selamat dan Istrinya Nenek Rohaya Bikin Netizen Salfok

@Chychy Vitry: kasian e... pdahal hny niat becanda jdi bgini

@Ona Riwu: Suka bikin sensasi yg bodok kea na begitu su....

Halaman
12
Sumber: Pos Kupang
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas