Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Harus Berhadapan Badai dan Petir., Kapal Feri Ini Kembali ke Singkil

Badai ini menjebak rombongan Asisten I Mohd Ichsan, Kadis Kominfo Ahmad Rivai yang memantau destinasi wisata Kepulauan Banyak

Editor: Eko Sutriyanto
zoom-in Harus Berhadapan Badai dan Petir., Kapal Feri Ini Kembali ke Singkil
SERAMBINEWS.COM/DEDE ROSADI
Feri yang melayani rute pelayaran Singkil-Pulau Banyak, Aceh Singkil 

 
Laporan Wartawan Serambi Indonesia Dede Rosadi

TRIBUNNNEWS.COM, ACEH - Badai petir yang melanda wilayah Aceh Singkil, menyebabkan feri tujuan Pulau Banyak dari pelabuhan Singkil gagal berlayar, Selasa (20/3/2018).

Kapal jenis roro itu, telah mencoba berlayar.




Namun, kembali balik kanan akibat hadangan ombak besar disertai angin kencang, hujan dan sambaran petir.

"Kapal feri tujuan Pulau Banyak, sudah berlayar. Tapi di sekitar Berok, kembali lagi karena cuaca. Besok sekitar pukul 09.00 WIB rencananya akan ke Pulau Banyak, mudah-mudahan cuaca baik," kata Kepala Dinas Perhubungan Aceh Singkil, Edi Hartono, BA.

Badai yang melanda perairan Aceh Singkil, juga menjebak rombongan Asisten I Mohd Ichsan, Kadis Kominfo Ahmad Rivai yang memantau destinasi wisata Kepulauan Banyak bersama Manager Multimedia Serambi Grups, Zainal Arifin M Nur dan Ketua Yara Safaruddin.

Baca: Dalam Kondisi Sekarat Noval Sempat Minta Air Minum Sebelum Meninggal Disambar Petir

BERITA TERKAIT

Rombongan yang hendak kembali ke Singkil dari Pulau Banyak, harus putar haluan.

Setelah berkecamuk dengan ombak, rombongan berhasil berlindung di Pulau Palambak.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas