Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Video Diduga KM Sinar Bangun Menerjang Ombak, Penumpang Wanita Menangis Hingga Takbir

media sosial Instagram akun @medanku mengunggah video diduga kondisi ketika KM Sinar Bangun saat terombang-ambing ombak.

Editor: widi henaldi
zoom-in Video Diduga KM Sinar Bangun Menerjang Ombak, Penumpang Wanita Menangis Hingga Takbir
Instagram
Video diduga KM Sinar Bangun 

TRIBUNNEWS.COM -- Insiden tenggelamnya Kapal Motor (KM) Sinar Bangun di Danau Toba mulai menemui titik terang.

Basarnas menemukan indikasi obyek yang diyakini bagian dari KM Sinar Bangun.

Obyek itu ditemukan di kedalaman 450 meter.

"Betul, kami menemukan indikasi adanya obyek di dasar danau di kedalaman 450 meter itu," kata Kepala Basarna Marsekal Madya TNI M Syaugi seperti dikutip dari Kompas.com.

Sementara itu, di media sosial Instagram akun @medanku mengunggah video diduga kondisi ketika KM Sinar Bangun saat terombang-ambing ombak.

Kondisi di atas kapal, tampak di video, sejumlah penumpang seperti ketakutan.

Tampak sepeda motor di sisi kapal.

Berita Rekomendasi

Ada sekitar empat sampai lima motor yang terparkir di sisi kapal.

Perairan juga di video terlihat bergelombang.

Ombak yang cukup tinggi disertai dengan suara angin.

Baca selengkapnya ======>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas