Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Foto dari Udara, Begini Kondisi Perumahan Petobo yang 'Ditelan' Bumi

Di titik ini diduga masih terdapat ratusan korban yang terkubur hidup-hidup dan belum dievakuasi

Editor: Eko Sutriyanto
sanovra/tribuntimur.com
Perumahan Petobo Kota Palu, Sulteng, porak-poranda setelah diguncang gempa 7,7 SR pada Jumat (28/9/2018).
sanovra/tribuntimur.com
Perumahan Petobo Kota Palu, Sulteng, porak-poranda setelah diguncang gempa 7,7 SR pada Jumat (28/9/2018)
sanovra/tribuntimur.com
Perumahan Petobo Kota Palu, Sulteng, porak-poranda setelah diguncang gempa 7,7 SR pada Jumat (28/9/2018)

Laporan Wartawan Tribun Timur Nurhadi

TRIBUNNEWS.COM, PALU - Perumahan Petobo Kota Palu, Sulteng, porak-poranda setelah diguncang gempa 7,7 SR pada Jumat (28/9/2018).

Pantauan TribunTimur.com dari udara, Senin (1/10/2018), Perumahan Petobo rata dengan tanah.

Perumahan Petobo merupakan daerah yang mengalami dampak terparah gempa.

Perumahaan yang awalnya datar kini berubah menjadi gunung dan bergelombang pascagempa.

Baca: Daftar Kebutuhan Mendesak Para Korban Gempa dan Tsunami Sulawesi Tengah

Warga bernama Slamet menyebutkan, saat gempa tanah di Perumahan Petobo terbelah lalu keluar lumpur dari perut bumi yang menenggelamkan ratusan rumah penduduk.

Di titik ini masih terdapat ratusan korban yang terkubur hidup-hidup dan belum dievakuasi.(*)

BERITA REKOMENDASI
Sumber: Tribun Timur
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas