Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

VIDEO VIRAL Warna Laut Suramadu Jadi 2, Memanjang Sampai 60 Km, BPWSM Ungkap Penyebabnya

Warna air laut di Suramadu tiba-tiba jadi 2 warna. Apa yang terjadi sebenarnya? Benarkah ini fenomena tak biasa?

Editor: Januar Adi Sagita
zoom-in VIDEO VIRAL Warna Laut Suramadu Jadi 2, Memanjang Sampai 60 Km, BPWSM Ungkap Penyebabnya
ISTIMEWA/TRIBUNJATIM.COM
Foto Gradasi Dua Warna Laut di Jembatan Suramadu 

TRIBUNNEWS.COM, SURABAYA - Video kondisi permukaan air laut diambil oleh netizen di jembatan Suramadu viral.

Video berdurasi 22 detik itu merekam gradasi laut yang tampak memiliki dua warna.

Tampak pada rekaman tersebut, beberapa netizen mengabadikan fenomena laut berwarna hijau keruh dan hijau pekat.

Mereka menanyakan penyebab dua warna laut di Selat Madura atau di bawah jembatan Suramadu itu.

"Kok bisa seperti ini ya lautnya, kok bisa bergaris?," Tanya netizen.

"Kok bisa begini ya, bergaris?," lanjutnya.

Sepintas, dua warna laut itu terlihat terpisah garis buih-buih berwarna putih.

Berita Rekomendasi

Dua Warna Laut di Suramadu Disebut Fenomena Halocline, Perbedaan Arus Laut, Memanjang Sampai Sampang

Adanya gradasi dua warna laut berwarna hijau keruh dan hijau pekat di bawah Jembatan Suramadu dan sempat viral itu disebut sebagai fenomena halocline.

Hal itu dikatakan Kadiv Humas Badan Pengembangan Wilayah Surabaya Madura, Faisal Yasir Arifin.

Halaman 2 >>>>>>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas