Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Korban Selamat Kecelakaan Innova Vs Bus Mira di Nganjuk Mengaku Pakai Pil Koplo Sebelum Tabrakan

Korban selamat kecelakaan Innova Vs Bus Mira di Nganjuk, Tohir Rohjana (22), mengakui pakai pil koplo sebelum tabrakan.

Penulis: Grid Network
zoom-in Korban Selamat Kecelakaan Innova Vs Bus Mira di Nganjuk Mengaku Pakai Pil Koplo Sebelum Tabrakan
SURYA.CO.ID / Ahmad Amru Muis dan Istimewa
Fakta Kecelakaan Selorejo Nganjuk Innova vs Bus Mira 

TRIBUNNEWS.COM - Tohir Rohjana (22) menjadi satu-satunya penumpang yang selamat dalam kecelakaan maut Innova Vs Bus Mira di Nganjuk.

Tohir Rohjana, hanya mengalami luka ringan meski terlibat kecelakaan maut Innova Vs Bus Mira di Nganjuk.

Berbeda dengannya, ketiga rekan Tohir Rohjana justru meninggal dunia di kecelakaan maut Innova Vs Bus Mira di Nganjuk.

Seperti yang telah diketahui, sebuah kecelakaan maut antara mobil Innova dan Bus Mira membuat geger Desa Selorejo, Nganjuk, Jawa Timur.

Kecelakaan maut tersebut terjadi di ruas Jalan Raya Nganjuk - Madiun, Senin (9/9/2019).

Mengutip Kompas.com, kecelakaan ini terjadi saat Innova bernomor polisi AE 567 SC yang disopiri oleh Panji Whisnu Kusuma (21) melaju kencang dari arah Madiun.

Setibanya di Desa Selorejo, Panji mencoba menyalip pengendara motor, namun malah oleng ke jalur kanan.

Berita Rekomendasi

BACA SELANJUTNYA

Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas