Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Lima Siswa SD Tenggelam di Kota Baturaja, Satu Orang Tewas

Melihat anak-anak tenggelam, warga yang sedang mandi disekitar tempat kejadian langsung memberikan pertolongan

Editor: Eko Sutriyanto
zoom-in Lima Siswa SD Tenggelam di Kota Baturaja, Satu Orang Tewas
IST
Ilustrasi 

Meskipun sungai sedang surut selama musim kemarau panjang ini namun bahaya tetap saja mengintai.

Disisi lain, sejumah ibu-ibu yang menyaksikan evakuasi jenaazah mengaku sedih meliha bocah berusia 7 tahun itu tenggelam dialiran Sungai Ogan.

Baca: Viral Pengendara Motor Seberangi Sungai dengan Tali, Sekda Rokan Hulu: Bukan untuk Mengangkut Orang

Salah seorang ibu rumah tangga mengatakan, meskipun sungai sedang surut namun disekitar lokasi kejadian ada sebuah lubuk yang dalam.




Lubuk yang posisinya antara Desa Saunganga dan Desa Laya ini sangat berbahaya terutama untuk anak-anak kecil yang belum pandai berenang sering terseret kedalam lubuk.

Bupati OKU Drs H Kuryana Azis menyempatkan diri melayat ke rumah duka , orang nomor di Kabupaten OKU ini datang ke rumah orang tua korban untuk mengucapkan bea sungkawa atas meninggalnya korban.

Bupati berpesan juga kepada orang tua korban agar tetap bersabar menerima ujian ini. (SP/ Leni Juwita)

Artikel ini telah tayang di Tribunsumsel.com dengan judul 5 Siswa SD Tenggelam di Sungai Ogan Baturaja, 4 Selamat, Hanum Tewas Tenggelam

BERITA TERKAIT
Sumber: Sriwijaya Post
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Populer

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas